Bank  syariah  merupakan  bank  yang  pelaksanaannya  berdasarkan hukum  islam.  Peningkatan  kinerja bank  syariah yang  relatif  baik menjadi  tolak ukur bagi keberhasilan  eksistensi  ekonomi  syariah. Kinerja  bank  syariah  dapat dilihat  dari  tingkat  profitabilitasnya  yang  diukur  menggunakan ROA.  ROA digunakan  untuk  mengukur  efektivitas  bank  dalam  menghasilkan  keuntungan dengan memanfaatkan aktiva yang dimilikinya.Penelitian  ini  bertujuan  untuk  menguji  dan  menganalisis  pengaruh  variabel Permodalan,  Efisiensi,  Likuiditas  dan  Kualitas  Aset terhadap  Profitabilitas pada bank  umum  syariah  yang  terdaftar  di  Bank  Indonesia.  Jenis  penelitian  ini  adalahexplanatory  research dengan  maksud  menjelaskan  hubungan  antar  variabel- variabel  melalui  pengujian  hipotesis.  Populasi  dalam  penelitian  ini  adalah  semua bank umum syariah  yang terdaftar di Bank Indonesia dari tahun 2012-2016. Dan didapatkan  sebanyak  11  sampel  bank  berdasarkan  teknik  sampel  jenuh.  Metode analisis  yang  digunakan  adalah  analisis  regresi  linier  berganda  dengan  uji kelayakan  model  menggunakan  uji  F,  uji  koefisien  determinasi  dan  pengujian hipotesis menggunakan uji t.Hasil  penelitian  menunjukkan  bahwa  variabel Permodalan,  Efisiensi, Likuiditas dan Kualitas Aset mampu menjelaskan pengaruhnya terhadap variabel Profitabilitas sebesar 39,3%. Selain itu, hasil penelitian juga menunjukkan bahwa masing-masing  variabel  Permodalan,  Efisiensi  dan  Kualitas  Aset berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Profitabilitas, dan variabel Likuiditas berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap Profitabilitas.Kata Kunci : Profitibilitas, Permodalan, Efisiensi, Kualitas Aset, Likuiditas

Published by Universitas Brawijaya
Journal Name Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB
Contact Phone-
Contact Name -
Contact Email -
Location Kota malang, Jawa timur INDONESIA
Website jimfeb| http://jimfeb.ub.ac.id/index.php/jimfeb|
ISSN ISSN : -, EISSN : -, DOI : -,
Core Subject Education,
Meta Subject Education,
Meta Desc
PenulisFATMAWATI, FIA ZUMROHATUL
Publisher ArticleFakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya
Subtitle Article Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB Vol 6, No 2: Semester Genap 2017/2018
Scholar Googlehttp://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&…
View Articlehttps://jimfeb.ub.ac.id/index.…
DOI
DOI Number
Download Article [1] https://jimfeb.ub.ac.id/index.php/jimfeb…
Download Article [2]

 

Lingkup pengaruh Pengaruh Coandă Aruh Baharin Pengaruh Kristen dalam Islam Teori pengaruh moral mengenai pendamaian Aruh Madihin Aruh Pantun Pengaruh Korea terhadap budaya Jepang Pengaruh Islam di Nusantara Aruh Bawanang Aruh Buntang Pengaruh Agustinus terhadap Yohanes Calvin Hubungan Prancis dengan Rusia Pengaruh sosial YouTube Dominasi Mataram di Parahyangan Faktor dampak Pengaruh zona waktu pada penyiaran Amerika Utara Serikat Penulis Amerika Serikat Pengaruh pajak dan subsidi terhadap harga Pemanasan global Musik Buddhisme di Indonesia