ABSTRAKSeiring pesatnya era digitalisasi,perkembangan teknologi informasi dalam gadget dan aplikasi yang terkandung didalamnya seperti youtube dan game online juga mengalami perkembangan. Game Online menyajikan tantangan yang lebih bervariasi dibandingkan dengan game offline, Game online bersifat seduktif yang berarti dapat menyebabkan kecanduan, Kecanduan game online ditandai oleh sejauh mana seseorang bermain game secara berlebihan sehingga dapat mengganggu aktifitas sehari-hari.Game online bersifat sangat seduktif yang berarti dapat menyebabkan kecanduan karena memiliki daya tarik dan tingkat keseruan yang tinggi. Seseorang yang mengalami kecanduan game online menganggap bahwa bermain adalah suatu kebutuhan prioritas dimana ketika mereka berhenti bermain maka akan merasakan keadaan gelisah, cemas, dan Nampak murung dan menganggap game online adalah sarana penghibur diri dari sesuatu masalah yang sedang dialami.Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif yang bersifat deskriptif analisis. Maka dilakukan pengujian statistic untuk mengukur seberapa besar pengaruh diantara variabel-variabel yang diteliti dan proses perhitungan statistic. Sedangkan populasi dalam penelitian ini adalah Sekolah Dasar Negeri di wilayah Tangerang Selatan, merupakan objek yang dipilih oleh peneliti dan yang menjadi subjek penelitiannya adalah siswa kelas 4 yang berjumlah 128 orang dan semua anggota populasi merupakan random sampling untuk penentuan responden. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Terdapat pengaruh positif dan signifikan secara parsial antara Teknologi Informasi (X1) terhadap Prestasi Belajar (Y). Y = a + b(X) adalah Y = 16,298 + 0,599(x1).Terdapat pengaruh positif dan signifikan secara secara parsial antara Faktor Keluarga (X2) terhadap Prestasi Belajar (Y). Y = a + b(x) adalah Y = 14,445 + 0,637(x2). Terdapat pengaruh positif dan signifikan secara simultan antara Teknologi Informasi (X1) dan Faktor Keluarga (X2) terhadap Prestasi Belajar (Y). persamaan regresi linear berganda Y = a + b1x1 + b2x2 adalah Y = 8,241 + 0,391(x1) + 0,417(x2).Simpulan dari hasil penelitian yaitu pengaruh yang positif dan signifikan antara teknologi informasi dan faktor keluarga terhadap prestasi belajar baik secara parsial maupun secara simultan.Kata Kunci: Teknologi Informasi, Faktor Keluarga dan Prestasi Belajar
Published by | Universitas Pamulang |
Journal Name | JURNAL SeMaRaK |
Contact Phone | +6285880118922 |
Contact Name | Veta Lidya Delimah Pasaribu |
Contact Email | Vethalidya@gmail.com |
Location | Kota tangerang selatan, Banten INDONESIA |
Website | smk| http://openjournal.unpam.ac.id/index.php/smk| |
ISSN | ISSN : 26156849, EISSN : 26223686, DOI : 10.32493/smk, |
Core Subject | Economy, Humanities, Social, |
Meta Subject | Humanities, Economics, Econometrics & Finance, Social Sciences, |
Meta Desc | Jurnal SeMaRaK : Jurnal Ilmiah Prodi Manajemen Universitas Pamulang adalah jurnal ilmiah yang diterbitkan 3 edisi dalam setahun yaitu pada bulan Februari, Juni dan Oktober oleh Prodi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Pamulang. Terbit sejak bulan Februari tahun 2018. Fokus kajian jurnal ini adalah berkaitan dengan penelitian pada bidang ekonomi. Lingkup Jurnal SeMaRaK Jurnal Ilmiah Prodi Manajemen Universitas Pamulang meliputi penelitian pemasaran, sumber daya manusia dan keuangan. |
Penulis | Prabowo, Budhi , Juanda, Angga , Bali Pamungkas, Ibrahim |
Publisher Article | universitas Pamulang |
Subtitle Article | JURNAL SeMaRaK Vol 3, No 1 (2020): Jurnal SeMaRaK |
Scholar Google | http://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&… |
View Article | http://openjournal.unpam.ac.id… |
DOI | https://doi.org/10.32493/smk.v3i1.4… |
DOI Number | DOI: 10.32493/smk.v3i1.4509 |
Download Article [1] | http://openjournal.unpam.ac.id/index.php… |
Download Article [2] | http://download.garuda.ristekdikti.go.id… |
Informasi yang terkait dengan PENGARUH PERKEMBANGAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN FAKTOR KELUARGA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA SEKOLAHDASAR (STUDY KASUS DI KECAMATAN PONDOK BETUNG, TANGERANG SELATAN)
Lingkup pengaruh Pengaruh Coandă Aruh Baharin Pengaruh Kristen dalam Islam Teori pengaruh moral mengenai pendamaian Aruh Madihin Aruh Pantun Pengaruh Korea terhadap budaya Jepang Pengaruh Islam di Nusantara Aruh Bawanang Aruh Buntang Pengaruh Agustinus terhadap Yohanes Calvin Hubungan Prancis dengan Rusia Pengaruh sosial YouTube Dominasi Mataram di Parahyangan Faktor dampak Pengaruh zona waktu pada penyiaran Amerika Utara Serikat Penulis Amerika Serikat Pengaruh pajak dan subsidi terhadap harga Pemanasan global Musik Buddhisme di Indonesia