Permasalahan dalam penelitian ini adalah apakah ada pengaruh yang signifikan model pembelajaran Pembelajaran Berdasarkan Masalah (PBM), terhadap hasil belajar fisika siswa. Tujuan dan pelaksanaan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran Pembelajaran Berdasarkan Masalah (PBM) terhadap hasil belajar fisika siswa dengan hipotesis penelitian adalah ada pengaruh yang signifikan model pembelajaran Pembelajaran Berdasarkan Masalah (PBM). Instrument dalam penelitian ini yaitu menggunakan tes yang berbentuk esay yang terdiri dari 10 item dengan nilai 10 bila menjawab benar dan nilai 0 bila menjawab salah. Sehinga nilai maksimun yang diperoleh adalah 100, dimana soal ini disusun berdasarkan KTSP. Variabel bebas penelitian ini yaitu X1 pembelajaran yang menggunakan model pembelajaran Pembelajaran Berdasarkan Masalah (PBM) dan X2 model pembelajaran konvesional. Sedangkan variable terikat yaitu Yhasil tes belajar fisika siswa. Adapun hasil penghitungan rata-rata hasil belajar fisika siswa yang menggunakan pembelajaran Pembelajaran Berdasarkan Masalah (PBM) diproleh rata-rata hitung 32,5 dan simpangan baku 48,8. Rata-rata hasil belajar fisika siswa yang menggunakan pembelajaran konvensional memperoleh rata-rata hitung  32,5 dan simpangan baku 32,5. Harga  3 dan  1,695. Dari hasil analisis data tersebut maka terdapat pengaruh yang signifikan antara hasil belajar siswa yang menggunakan pembelajaran Pembelajaran Berdasarkan Masalah (PBM) dengan hasil belajar fisika siswa yang menggunakan pembelajaran konvensional di SMK Negeri 1 Perbaungan kabupaten Serdang Bedagai.
Published by | Universitas Negeri Medan |
Journal Name | Jurnal Ikatan Alumni Fisika Universitas Negeri Medan |
Contact Phone | - |
Contact Name | - |
Contact Email | - |
Location | Kota medan, Sumatera utara INDONESIA |
Website | jiaf| https://jurnal.unimed.ac.id/index.php/jiaf| |
ISSN | ISSN : 24611247, EISSN : 24775142, DOI : -, |
Core Subject | Science, |
Meta Subject | Physics, |
Meta Desc | Jurnal Ikatan Alumni Fisika Universitas Negeri Medan, mempublikasi artikel-artikal yang berisi ide, gagasan, hasil penelitian, kajian pustaka dan kreasi inovasi lain yang mencakup inovasi pembelajaran, model pembelajaran, evalusi pembelajaran, media pembelajaran, teknologi pembelajaran fisika, fisika material, kimia fisika, fisika bumi, instrumentasi, komputasi dan astronomi. |
Penulis | Khusairi, Muhammad Samsir , Haryadi, Jafri |
Publisher Article | Universitas Negeri Medan |
Subtitle Article | JURNAL IKATAN ALUMNI FISIKA Vol 2, No 4 (2016): Jurnal Ikatan Alumni Fisika Unimed Edisi Oktober - Desember 2016 |
Scholar Google | http://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&… |
View Article | http://jurnal.unimed.ac.id/201… |
DOI | https://doi.org/10.24114/jiaf.v2i4.… |
DOI Number | DOI: 10.24114/jiaf.v2i4.7825 |
Download Article [1] | http://jurnal.unimed.ac.id/2012/index.ph… |
Download Article [2] |
Informasi yang terkait dengan PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN BERDASARKAN MASALAH (PBM) DENGAN MENGGUNAKAN ALAT PERAGA TERHADAP HASIL BELAJAR SISWADIKELAS XII SEMESTER I SMK NEGERI 1 PERBAUNGAN KABUPATEN SERDANG BEDAGAI
Lingkup pengaruh Pengaruh Coandă Aruh Baharin Pengaruh Kristen dalam Islam Teori pengaruh moral mengenai pendamaian Aruh Madihin Aruh Pantun Pengaruh Korea terhadap budaya Jepang Pengaruh Islam di Nusantara Aruh Bawanang Aruh Buntang Pengaruh Agustinus terhadap Yohanes Calvin Hubungan Prancis dengan Rusia Pengaruh sosial YouTube Dominasi Mataram di Parahyangan Faktor dampak Pengaruh zona waktu pada penyiaran Amerika Utara Serikat Penulis Amerika Serikat Pengaruh pajak dan subsidi terhadap harga Pemanasan global Musik Buddhisme di Indonesia