Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penambahan glukosa pada pengencer kuning telur fosfat dalam mempertahankan motilitas dan daya hidup spermatozoa kalkun yang disimpan pada suhu 50 C. Penelitian disusun berdasarkan rancangan acak lengkap dengan 4 perlakuan dengan 6 ulangan : kelompok To (kontrol), kelompok T1 (glukosa konsentrasi 0,3 w/v%), kelompok T2 (glukosa konsentrasi 0,6 w/v%), kelompok T3 (glukosa konsentrasi 0,9 w/v%). Pemeriksaan motilitas dilakukan di bawah mikroskop terhadap spermatozoa yang memiliki pergerakan progresif dan daya hidup dilakukan dengan pewarnaan eosin negrosin. Pemeriksaan dimulai saat penyimpanan sampai motilitas dibawah 40% dan daya hidup dibawah 45%, yaitu 0 jam, 12 jam, 24 jam, 36 jam, 48 jam, 60 jam, 72 jam, dan 84 jam. Metoda penelitian yang digunakan pada penelitian ini yaitu menggunakan uji statistik General Linear Model (Multivariate). Apabila perlakuan memberikan pengaruh yang nyata (p

Published by Universitas Udayana
Journal Name Indonesia Medicus Veterinus
Contact Phone-
Contact Name -
Contact Email -
Location Kab. badung, Bali INDONESIA
Website imv| https://ojs.unud.ac.id/index.php/imv|
ISSN ISSN : 24776637, EISSN : -, DOI : -,
Core Subject Health,
Meta Subject Medicine & Pharmacology, Veterinary,
Meta DescMenerima artikel ilmiah yang berhubungan dengan bidang kedokteran dan kesehatan hewan. Naskah yang berkaitan dengan hewan dan segala aspeknya juga kami terima untuk dipublikasikan. Penulis naskah minimal terdiri dari dua orang. Naskah yang ditulis seorang diri belum bisa diterima oleh redaksi, karena kami berpandangan suatu penelitian merupakan suatu kerja sama untuk menghasilkan sesuatu karya. Artikel yang diterima adalah naskah asli, belum pernah dipublikasikan pada majalah ilmiah atau media masa. Naskah ditulis dalam bahasa Indonesia atau bahasa inggris. Panjang artikel sekitar 3000 kata. Artikel harap dilengkapi dengan abstrak dalam bahasa Indonesia dan bahasa inggris. Artikel harus telah disetujui untuk dipublikasikan oleh seluruh penulis yang tercantum dalam artikel yang ditandai dengan bubuhan tanda tangan pada hard copy yang dikirim ke redaksi.
PenulisPambudi, Jian Rindawidya , Budiasa, Made Kota , Bebas, Wayan
Publisher ArticleFaculty of Veterinary Medicine, Udayana University
Subtitle Article Indonesia Medicus Veterinus Vol 4 (2) 2015
Scholar Googlehttp://scholar.google.com/scholar?q=%2Bintitle%3A&…
View Articlehttps://ojs.unud.ac.id/index.p…
DOIhttp://download.garuda.ristekdikti.…
DOI Number Full PDF (74.881 KB)
Download Article [1] https://ojs.unud.ac.id/index.php/imv/art…
Download Article [2] http://download.garuda.ristekdikti.go.id…

 

Dosis Dosis membuat sesuatu menjadi racun Dosis penguat Dosis efektif Dosis muatan Dosis letal Dosis ekuivalen pisang Dosis infektif minimum Titrasi obat Median dosis letal