Universitas Yarmouk

Universitas Yarmouk
جامعة اليرموك


Logo Universitas Yarmouk

 
Peta
 
Peta
Peta
Informasi
JenisNegeri
Didirikan1976
Dana abadi123.000.000 Dinar Yordania
PresidenProf. Abdullah Al-Musa[1]
Wakil PresidenProf. Dr. Abdullah Al-Jarrah (Bidang Akademik) dan Prof. Dr. Ahmad Al-Ajluni (Bidang Administrasi)[2]
Jumlah mahasiswa40.100
Sarjana31.000
Magister9.100
Lokasi,
KampusPerkotaan
3 kilometer persegi (740 ekar)
WarnaHijau dan putih [a]
  
Nama julukanAl-Yarmouk
AfiliasiIAU, FIUW, UNIMED, AArU
Situs webwww.yu.edu.jo/en
Facebook: Yarmouk.U X: yarmoukuni Modifica els identificadors a Wikidata

Universitas Yarmouk (bahasa Arab: جامعة اليرموك Jami'ah al-Yarmuk, juga disingkat YU) adalah sebuah perguruan tinggi negeri di Irbid di wilayah utara Yordania. Universitas ini berdiri sesuai dengan surat keputusan kerajaan pada tahun 1976.

Perpustakaan Universitas

Akademik

Universitas ini memiliki 9 Fakultas dengan program sarjana dan pascasarjana:

  • Fakultas Seni[3]
    • Jurusan Bahasa dan Sastra Arab
    • Jurusan Bahasa dan Sastra Inggris
    • Jurusan Bahasa-bahasa Modern
    • Jurusan Bahasa-bahasa Semit dan Timur
    • Jurusan Terjemah
    • Jurusan Sejarah
    • Jurusan Sosiologi dan Pengabdian Masyarakat
    • Jurusan Ilmu Politik
    • Jurusan Geografi
  • Fakultas Pendidikan[4]
    • Jurusan Kurikulum dan Pendidikan
    • Jurusan Manajemen dan Fondasi Pendidikan
    • Jurusan Psikologi dan Konseling
    • Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar
  • Fakultas Hijjawi untuk Teknik[5]
    • Jurusan Teknik Sipil
    • Jurusan Teknik Komputer
    • Jurusan Teknik Elektro
    • Jurusan Teknik Tenaga
    • Jurusan Teknik Telekomunikasi
    • Jurusan Teknik Sistem dan Bioinformatika Kesehatan
  • Fakultas Sains[6]
    • Jurusan Matematika
    • Jurusan Fisika
    • Jurusan Kimia
    • Jurusan Biologi
    • Jurusan Statistika
    • Jurusan Geologi
  • Fakultas Seni Rupa[7] Departments:
    • Jurusan Seni Rupa
    • Jurusan Drama
    • Jurusan Desain
    • Jurusan Musik
  • Fakultas Ekonomi dan Ilmu Administrasi[8]
    • Jurusan Ekonomi
    • Jurusan Akuntansi
    • Jurusan Pemasaran
    • Jurusan Keuangan dan Perbankan
    • Jurusan Administrasi Publik
    • Jurusan Administrasi Bisnis
  • Fakultas Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer[9]
    • Jurusan Ilmu Komputer
    • Jurusan Sistem Informasi Komputer
    • Jurusan Manajemen Sistem Infirmasi
  • Fakultas Syari'ah dan Studi Islam[10]
    • Jurusan Fikih
    • Jurusan Ushuluddin
    • Jurusan Studi Islam
    • Jurusan Ekonomi Islam dan Perbankan
  • Fakultas Hukum[11]
    • Jurusan Hukum Perdata
    • Jurusan Hukum Publik
  • Fakultas Pendidikan Jasmani[12]
    • Jurusan Pendidikan Jasmani
    • Jurusan Ilmu Olahraga
  • Fakultas Arkeologi dan Antropologi[13]
    • Jurusan Arkeologi
    • Jurusan Antropologi
    • Jurusan Epigrafi
    • Jurusan Konservasi dan Manajemen Sumber Daya Budaya
  • Fakultas Komunikasi Massa[14]
  • Fakultas Pariwisata dan Hotel[15]
    • Jurusan Pariwisata dan Perjalanan
    • Jurusan Manajemen Hotel

Dekan dan Pusat Studi

  • Dekan Riset dan Pascasarjana[16]
  • Dekan Kemahasiswaan[17]
  • Pusat Studi Bahasa[18]
  • Pusat Studi Komputer dan Informasi[19]
  • Pusat Studi Kualitas dan Pengembangan Akademik[20]
  • Pusat Studi Ratu Rania untuk Pelayanan Masyarakat[21]
  • Pusat Studi Pengungsi, Orang Terlantar dan Migran[22]
  • Pusat Studi Ilmu Teori Fisika dan Fisika Terapan[23]
  • Pusat Studi Pendengaran dan Pengucapan[24]
  • Pusat Studi Desain Yordania[25]
  • Pusat Unggul Kepemimpinan Akademik[26]
  • Pusat Putri Basmah untuk Studi Perempuan Yordania[27]
  • Pusat Studi Pangeran Faisal untuk Teknologi Informasi[28]
  • Pusat Studi Kesehatan[29]


Referensi

  1. ^ "كلمة الاستاذ الرئيس". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-11-24. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  2. ^ "رئاسة الجامعة". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  3. ^ "كلية الآداب". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  4. ^ "كلية التربية". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  5. ^ "كلية الحجاوي للهندسة التكنولوجية". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  6. ^ "كلية العلوم". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  7. ^ "كلية الفنون الجميلة". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  8. ^ "كلية الإقتصاد والعلوم الإدارية". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  9. ^ "كلية تكنولوجيا المعلومات وعلوم الحاسوب". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  10. ^ "كلية الشريعة والدراسات الإسلامية". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  11. ^ "كلية القانون". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  12. ^ "كلية التربية الرياضية". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  13. ^ "كلية الآثار والانثروبولوجيا". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  14. ^ "كلية الإعلام". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  15. ^ "كلية السياحة والفنادق". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  16. ^ عمادة البحث العلمي والدراسات العليا
  17. ^ "عمادة شؤون الطلبة". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  18. ^ "مركز اللغات". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  19. ^ "مركز الحاسب والمعلومات". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  20. ^ "مركز الجودة والتطوير الأكاديمي". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  21. ^ "مركز الملكة رانيا للدراسات الأردنية وخدمة المجتمع". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-06. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  22. ^ "مركز دراسات اللاجئين والنازحين والهجرة القسرية". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  23. ^ "مركز العلوم الفيزيائية النظرية والتطبيقية". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  24. ^ "مركز السمع والنطق". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  25. ^ "مركز التصميم الأردني". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  26. ^ "مجمع الريادة الأكاديمية للتميز". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  27. ^ "مركز الأميرة بسمة لدراسات المرأة الأردنية". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-06. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  28. ^ "مركز الأمير فيصل لتكنولوجيا المعلومات". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 
  29. ^ "المركز الصحي". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-29. Diakses tanggal 2013-10-24. 

Pranala luar

32°29′N 36°00′E / 32.483°N 36.000°E / 32.483; 36.000 Templat:Universitas di Yordania Templat:UNIMED

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41