Tartu

Balai kota

Tartu (bahasa Jerman: Dorpat, bahasa Rusia: Юрьев/Yuryev) ialah sebuah kota berpenduduk 100.000 jiwa di Tartumaa, Estonia. Sebuah universitas yang terkenal di dunia, Universitas Tartu, terletak di kota ini. Sejumlah tokoh lahir di sini, antara lain Friedrich Wilhelm Ostwald. Teolog Adolf von Harnack juga berasal dari kota ini. Tartu ialah pusat budaya di Estonia.

Tartu ialah sebuah kota Hansa. Kota ini dilayani oleh Bandar Udara Tartu.

Kota kembar

Galeri

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41