Sunday Assembly |
Tanggal pendirian | Januari 2013; 11 tahun lalu (2013-01) |
---|
Pendiri | Sanderson Jones dan Pippa Evans |
---|
Kantor pusat | London |
---|
Lokasi | - Britania Raya, Australia, Jerman, Irlandia, Selandia Baru, Amerika Serikat
|
---|
Situs web | sundayassembly.com |
---|
Sunday Assembly adalah sebuah pertemuan non-agamais yang didirikan oleh Sanderson Jones dan Pippa Evans pada Januari 2013 di London, Inggris. Pertemuan tersebut sebagian besar untuk orang non-agamais yang menginginkan pengalaman komunal yang sama dengan sebuah gereja keagamaan, meskipun orang beragama juga dipersilahkan masuk.
Sejarah
Komedian tunggal Sanderson Jones dan Pippa Evans memulai Sunday Assembly pertamanya di London Utara pada Januari 2013 karena mereka "menginginkan sesuatu yang seperti gereja namun tanpa Tuhan".[1] Acara pertamanya, yang dihadiri oleh lebih dari 300 orang, diadakan di sebuah gereja tak terdekonsentrasi di Islington,[2] namun karena ukuran tempat yang terbatas, pertemuan selanjutnya diadakan di Conway Hall.[3] Sejak acara-acara tersebut berlanjut, acara-acara tersebut adakan dua kali sebulan, dengan satu kali acara dihadiri oleh sekitar 600 orang.[4][5]
Aktivitas
Para hadirin menyimak perbincangan dari para pembicara seperti Sandi Toksvig,[6] pakar sosial, dan nyanyian lagu dari artis-artis seperti Stevie Wonder dan Queen.[1][7][8]
Lihat pula
Referensi
Pranala luar