Samson Raphael Hirsch
Samson Raphael Hirsch (bahasa Ibrani: שמשון רפאל הירש; 20 Juni 1808 – 31 Desember 1888) adalah seorang rabi Ortodoks Jerman yang dikenal sebagai pendiri intelektual sekolah Yahudi Ortodoks kontemporer Torah im Derech Eretz. Terkadang disebut neo-Ortodoks, filsafatnya, bersama dengan filsafat Azriel Hildesheimer, dianggap berpengaruh pada pengembangan Yahudi Ortodoks.[2] Referensi
Pranala luarWikiquote memiliki koleksi kutipan yang berkaitan dengan: Samson Raphael Hirsch. Wikimedia Commons memiliki media mengenai Samson Raphael Hirsch.
|