Ryota Yamagata
Ryota Yamagata (山縣 亮太 , Yamagata Ryōta, lahir 10 Juni 1992) adalah seorang atlet lari cepat Jepang. Ia memenangkan medali perunggu dalam medley relay pada Kejuaraan Atletik Pemuda Dunia 2009.[2] Pada Permainan Olimpiade 2016 yang diadakan di Rio de Janeiro, Yamagata menjadi bagian dari tim relay 4 × 100 m untuk Jepang, yang meraih medali perak pada babak akhir.[3] Referensi
Pranala luar
|