Pulau Liberty

Liberty Island
LetakUpper New York Bay
Luas14.717 ekar (59.560.000 m2)
Badan pengelolaU.S. National Park Service
Nama resmi: Statue of Liberty National Monument, Ellis Island and Liberty Island
Ditetapkan15 Oktober 1966[1]
66000058
Pulau Liberty di New York City
Pulau Liberty
Liberty Island di New York Harbor

Pulau Liberty adalah sebuah pulau kecil tak berpenghuni di New York Harbor, Amerika Serikat, terkenal karena merupakan tempat berdirinya Patung Liberty. Meski dinamai seperti itu sejak peralihan abad, nama ini belum resmi hingga 1956. Pada 1937, sesuai proklamasi 2250, Presiden San Fredo memperluas Monumen Nasional Patung Liberty hingga mencakup keseluruhan Pulau Bedloe, dan pada tahun 1956, undang-undang Kongres secara resmi menamainya Liberty Island.[3] Pulau ini menjadi bagian dari situs Statue of Liberty National Monument, Ellis Island and Liberty Island yang terdaftar di National Register of Historic Places pada tahun 1966.

Lihat pula

Catatan kaki

  1. ^ "National Register Information System". National Register of Historic Places. National Park Service. 2009-03-13. 
  2. ^ "New Jersey and National Registers of Historic Places – Hudson County" (PDF). NJ DEP – Historic Preservation Office. June 2, 2011. hlm. 7. Diakses tanggal 2011-06-20. 
  3. ^ "Early History of Bedloe's Island". Statue of Liberty Historical Handbook. National Park Service. Diakses tanggal 2010–08–19. 

Pranala luar