Propanol

Terdapat dua isomer propanol.

  • 1-Propanol, n-propanol, atau propan-1-ol: CH3CH2CH2OH, adalah yang paling umum
  • 2-Propanol, isopropil alkohol, isopropanol, atau propan-2-ol: (CH3)2CHOH

Lihat juga

  • Propanal (propionaldehida) hanya berbeda satu huruf dari propanol, tetapi merupakan molekul yang berbeda
  • Propranolol adalah obat yang digunakan untuk mengurangi tekanan darah dan tremor tangan.