Priya Dutt

Priya Dutt

Priya Dutt Roncon
Priya Dutt di Lavasa Womens Drive 2011
Anggota: Lok Sabha ke-14 dan ke-15
Daerah pemilihanMumbai Tengah Utara
Informasi pribadi
Lahir28 Agustus 1962 (umur 62)
Mumbai, Maharashtra, India
Partai politikKongres Nasional India
Suami/istriOwen Roncon
Anak2 [1]
Orang tua
Tempat tinggalPali Hill, Bandra, Mumbai
Profesipekerja sosial, politikus [1]
Situs webwww.priyadutt.in
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Priya Dutt Roncon (kelahiran 28 Agustus 1966) adalah seorang politikus India. Ia terpilih untuk pertama kalinya pada Lok Sabha ke-14 dari konstituensi Mumbai Barat Laut di Maharashtra pada 22 November 2005, mewakili partai Kongres Nasional India. Ia juga mewakili konstitueensi Mumbai Tengah Utara di Lok Sabha ke-15 dari 2009. Dalam pemilihan umum India 2014, ia dikalahkan oleh Poonam Mahajan dari PBJ dengan sekitar 1.86 suara lakh.[2]

Kehidupan awal dan Pendidikan

Priya Dutt adalah putri dari aktor dan politikus Bollywood Sunil Dutt dan Nargis. Kedua orangtuanya terpilih untuk mewakili Kongres Nasional India dan ayahnya menjadi menteri pemerintahan. Ia adalah saudari dari aktor Sanjay Dutt dan Namrata Dutt. Bersama dengan saudarinya, ia menerbitkan sebuah memoir, yang berjudul Mr and Mrs Dutt: Memories of our Parents, pada 2007.[3]

Ia meraih gelar B.A.-nya dalam bidang sosiologi dari Sophia College, Universitas Mumbai. Ia juga memiliki gelar Diploma Pasca Kelulusan dalam bidang produksi televisi dari Center for Media Arts, New York City, New York, A.S. [4]

Aktivitas lainnya

Setelah masuk universitas, Dutt bekerja dalam video dan televisi dan belajar di The Center for the Media Arts di New York.[5] Saat dan setelah pemberontakan Mumbai, Dutt berkarya terhadap para pengungsi Muslim di Mumbai. Ia dikabarkan menerima ancaman melalui telepon dan ketidaksenangan publik.[6] Dutt juga menjalankan Nargis Dutt Memorial Charitable Trust (NDMCT), yang dimulai oleh ayahnya Sunil Dutt dalam ingatan ibunya Nargis Dutt yaqng meninggal karena kanker pada 1981.[7]

Kehidupan pribadi

Priya menikah dengan Owen Roncon pada 27 November 2003.[4] Roncon adalah seorang mitra dalam Oranjuice Entertainment, sebuah perusahaan promosi musik, dan Fountainhead Promotions & Events Pvt Ltd, sebuah firma pemasaran.[8]

Daftar pustaka

Referensi

  1. ^ a b "Priya Dutt: Quick Facts". Zee news. 20 Agustus 2013. Diakses tanggal 25 Maret 2014. 
  2. ^ "2014 Hasil-Hasil Pemilihan Umum". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-06-28. Diakses tanggal 2015-06-19. 
  3. ^ a b "To Mr and Mrs Dutt, with love" (review) Diarsipkan 2007-10-11 di Wayback Machine., The Hindu, 7 Oktober 2007.
  4. ^ a b "Biographical Sketch Member of Parliament". Diakses tanggal 17 Februari 2014. 
  5. ^ Biography, Priya Dutt's official website.
  6. ^ Interview with Rediff.co.in, 29 November 2006.
  7. ^ Times of India, 14 September 2008.
  8. ^ Transcript of live chat with Priya Dutt Diarsipkan 2012-07-07 di Archive.is, Times of India, 13 Desember 2005.

Pranala luar

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41