Power (lagu EXO)
"Power" adalah lagu yang direkam oleh grup vokal pria asal Korea Selatan Exo untuk edisi kemas ulang dari album studio keempat mereka The War:The Power of Music. Lagu ini dirilis dalam versi Bahasa Korea dan Bahasa Mandarin oleh S.M. Entertainment pada tanggal 5 September 2017.[1] Pada tanggal 20 Oktober, empat remiks dari lagu dirilis melalui SM Station. Referensi
|