Pengepungan Santo Domingo (1805)
Pengepungan Santo Domingo (1805) adalah pengepungan kota Santo Domingo oleh prajurit Haiti yang berlangsung pada Maret 1805. Pasukan Prancis yang terdiri dari 2.000 prajurit di bawah kepemimpinan Jenderal Jean-Louis Ferrand bertahan selama tiga minggu dari kepungan 21.000 prajurit Haiti yang dipimpin oleh Kaisar Haiti Jacques I. Pengepungan ini berlangsung hingga kota Santo Domingo mendapat bala bantuan dari enam kapal fregat Prancis.[1] Referensi
|