Partai Demokratik Petani dan Pekerja Tiongkok (Hanzi: 中国农工民主党) adalah salah satu dari delapan partai non-komunis yang diakui di Republik Rakyat Tiongkok yang mengikuti arahan dari Partai Komunis Tiongkok China dan merupakan anggota dari Konferensi Penasihat Politik Rakyat Tiongkok. Ketua saat ini adalah mantan Menteri Kesehatan Chen Zhu.
Ketua
- Deng Yanda (邓演达) (1930–1931)
- Huang Qixiang (黄琪翔) (1931–1938)
- Zhang Bojun (章伯钧) (1938–1958)
- Ji Fang (季方) (1958–1987)
- Zhou Gucheng (周谷城) (1987–1988)
- Lu Jiaxi (卢嘉锡) (1988–1997)
- Jiang Zhenghua (蒋正华) (1997–2007)
- Sang Guowei (桑国卫) (2007–2012)
- Chen Zhu (陈竺) (2012 – sekarang)[6]
Referensi
- ^ a b "中国农工民主党章程(第十五次全国代表大会通过)_历次党章_中国农工民主党". www.ngd.org.cn. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-07-24. Diakses tanggal 2018-04-21.
- ^ "党刊撷英_中国农工民主党". www.ngd.org.cn. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-07-24. Diakses tanggal 2018-04-21.
- ^ "《医药养生保健报》唯一官网——医药健康网". www.fv88.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-07-24. Diakses tanggal 2018-04-21.
- ^ "简介_中国农工民主党". www.ngd.org.cn. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-05-25. Diakses tanggal 2018-04-21.
- ^ "中国农工民主党党章(第四次全国干部会议通过)_历次党章_中国农工民主党". www.ngd.org.cn. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-07-24. Diakses tanggal 2018-04-21.
- ^ "本届领导_中国农工民主党". www.ngd.org.cn. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-12-22. Diakses tanggal 2018-04-21.