Nyonya Hyegyeong dari klan Pungsan Hong (혜경궁 풍산 홍씨, 惠慶宮 豊山 洪氏; 6 Agustus 1735 – 13 Januari 1816), juga dikenal sebagai Ratu Heongyeong (헌경왕후, 獻敬王后),[1] adalah penulis Korea dan Putri Mahkota selama era Dinasti Joseon. Ia adalah istri dari Putra Mahkota Sado dan ibu dari Raja Jeongjo. Pada tahun 1903, Kaisar Gojong memberikan ia nama anumerta Heongyeong, Permaisuri yang Berbudi Luhur (헌경의황후, 獻敬懿皇后).
Referensi
Catatan
- ^ Nyonya Hyegyeong pertama kali diberi gelar anumerta Ratu Gyeongui (경의왕후, 敬懿王后), tetapi gelar ini telah diberhentikan setelah menerima gelarnya yang lain Ratu Heongyeong (헌경왕후, 獻敬王后) setelah kematiannya.
Karya dikutip
- Kim Haboush, JaHyun (2013). The Memoirs of Lady Hyegyŏng: The Autobiographical Writings of a Crown Princess of Eighteenth-Century Korea (edisi ke-2). Berkeley: University of California Press. ISBN 978-0-520-20055-5.