Naegwang-ri
Naegwang-ri (bahasa Korea: 내광리) adalah sebuah divisi administratif, atau desa, yang terletak di Onyang, Kabupaten Ulju, Ulsan, Korea Selatan. Desa ini terletak di sebelah barat Oegwang-ri, tepat di sebelah utara Gunung Daeunsan[1]. |
Naegwang-ri
Naegwang-ri (bahasa Korea: 내광리) adalah sebuah divisi administratif, atau desa, yang terletak di Onyang, Kabupaten Ulju, Ulsan, Korea Selatan. Desa ini terletak di sebelah barat Oegwang-ri, tepat di sebelah utara Gunung Daeunsan[1]. |