Lee Jin

Lee Jin
Lahir21 Maret 1980 (umur 44)
Seoul, Korea Selatan
AlmamaterUniversitas Kyonggi
PekerjaanPenyanyi, aktris
Tahun aktif1998–sekarang
Karier musik
GenreK-Pop
InstrumenVokal
Tahun aktif1998–2002 • 2019–sekarang
LabelDSP Media
Artis terkaitFin.K.L
IMDB: nm1661680 Instagram: leejin_321 Musicbrainz: ad6ae9aa-1fa1-4fb9-bcf9-e17876828a1a Modifica els identificadors a Wikidata
Lee Jin
Hangul
이진
Hanja
Alih AksaraI Jin
McCune–ReischauerYi Chin

Lee Jin (lahir 21 Maret 1980) adalah aktris Korea Selatan. Ia memulai debutnya di dunia hiburan sebagai anggota grup vokal wanita K-pop Fin.K.L, bersama dengan Lee Hyori, Ock Joo-hyun, dan Sung Yu-ri. Setelah Fin.K.L berakhir secara tidak resmi pada tahun 2002, Lee menjadi seorang aktris.

Filmografi

Televisi

Film

  • Too Fragile to Be Loved (2009)

Kehidupan pribadi

Lee Jin menikah di Hawaii pada tanggal 20 Februari 2016.[1]

Referensi

Pranala luar