Lalisa (album singel)

Lalisa
Album singel karya Lisa
Dirilis10 September 2021 (2021-09-10)
StudioThe Black Label (Seoul)
GenreHip hop[1]
Durasi6:08
Bahasa
  • Korean
  • English
Label
Produser
Singel dalam album Lalisa
  1. "Lalisa"
    Dirilis: 10 September 2021
  2. "Money"
    Dirilis: 10 September 2021
Penilaian profesional
Skor ulasan
Sumber Nilai
NME 2/5 stars[2]

Lalisa (juga ditulis dalam huruf besar semua) adalah album singel debut oleh penyanyi rap dan penyanyi asal Thailand serta anggota Blackpink, Lisa. Singel ini dirilis pada 10 September 2021,[3] melalui YG Entertainment dan Interscope Records.

Latar belakang

Pada 19 April 2021, YG Entertainment mengungkapkan kepada media Korea Selatan The Korea Herald bahwa Lisa akan menjadi anggota Blackpink ketiga yang debut solo dengan jadwal yang akan diumumkan melalui pemberitahuan resmi.[4] Pada 12 Juli, melalui Star News, YG mengungkapkan bahwa syuting untuk video musik Lisa sedang berlangsung.[5] Pada 25 Juli, Lisa mengunggah dua fotonya yang sedang berada di studio rekaman di story Instagram, di mana terdapat foto tampak dekat sebuah layar yang menampilkan dua gelombang suara berbeda dengan tulisan "What’s my name?", mengisyaratkan judul album singelnya.[6]

Rilis dan promosi

Pada 25 Agustus 2021, YG Entertainment mengunggah poster dengan nama album,[7] beserta prapesan yang dimulai pada tanggal yang sama. Pada 27 Agustus, YG merilis teaser 26 detik yang menampilkan salah satu konsep visual dari album.[8][9] Pada 30 Agustus, YG mengonfirmasi bahwa judul singel utama berjudul "Lalisa".[10] Album akan dirilis di seluruh dunia pada 10 September melalui YG dan Interscope bersamaan dengan perilisan video musik singel utama.[3] Daftar lagu lengkapnya dirilis pada 5 September.[11] Album ini dirilis di seluruh dunia pada 10 September melalui YG dan Interscope bersamaan dengan video musik untuk singel eponimnya.[12] Menjelang perilisan solonya, Lisa mengadakan acara hitung mundur langsung online di platform media sosial V Live dan TikTok untuk membicarakan tentang album dan video musiknya.[13] Pada 11 September, Lisa memberikan wawancara di The Woody Show sebagai tamu istimewa, menandai penampilan pertamanya di acara talkshow Thailand.

Penampilan langsung

Pada 10 September, Lisa membuat penampilan debut dari lagu utama "Lalisa" di The Tonight Show Starring Jimmy Fallon.[14]

Daftar lagu

Daftar lagu Lalisa[15]
No.JudulLirikMusikArrangementDurasi
1."Lalisa"
  • 24
  • Bekuh Boom
  • Teddy
243:20
2."Money"
  • Bekuh BOOM
  • Vince
  • 24
  • R. Tee
2:48
Durasi total:6:08
Lalisa – Hanya CD (trek bonus
No.JudulMusikArrangementDurasi
3."Lalisa" (instrumental)
  • 24
  • Boom
  • Teddy
243:20
4."Money" (instrumental)
  • 24
  • Boom
  • R. Tee
  • Vince
  • 24
  • R. Tee
2:48
Durasi total:12:16

Catatan

  • Seluruh judul lagu juga ditulis dengan huruf besar semua.

Tangga lagu

Performa untuk Lalisa
Tangga lagu (2021) Posisi puncak
Album Korea Selatan (Gaon)[16] 1
Performa untuk Lalisa (Kit)
Tangga lagu (2021) Posisi puncak
Album Korea Selatan (Gaon)[17] 4

Referensi

  1. ^ "BLACKPINK's Lisa to debut solo with 'dynamic' hip-hop song". Yonhap News Agency. September 6, 2021. Diakses tanggal September 6, 2021. 
  2. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama NME review
  3. ^ a b 블랙핑크 리사, 다음달 솔로 데뷔 확정… 싱글앨범 'Lalisa (라리사)' 발매 [Blackpink's Lisa to make her solo debut next month with single album 'Lalisa']. Top Star News (dalam bahasa Korea). August 26, 2021. Diakses tanggal August 28, 2021. 
  4. ^ Ji-won, Choi (April 19, 2021). "[Exclusive] Blackpink Lisa's solo debut expected in June". The Korea Herald (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal August 28, 2021. 
  5. ^ 블랙핑크 리사, 솔로 앨범 발매 "뮤직비디오 촬영 준비"[공식] [Blackpink Lisa, Solo Album Release 'Music Video Shooting Preparation' [Official]]. Star News (dalam bahasa Korea). July 12, 2021. Diakses tanggal August 28, 2021. 
  6. ^ "BLACKPINK's Lisa teases solo debut with cryptic Instagram posts". NME (dalam bahasa Inggris). July 25, 2021. Diakses tanggal September 3, 2021. 
  7. ^ "Blackpink's Lisa Shares 'Coming Soon' Poster Ahead of Solo Debut". Billboard (dalam bahasa Inggris). August 22, 2021. Diakses tanggal August 28, 2021. 
  8. ^ Nair, Shatricia (August 27, 2021). "Everything we know about Blackpink's Lisa first solo album, Lalisa". Lifestyle Asia India. 
  9. ^ McNeal, Bria. "Blackpink's Lisa Just Teased a First Look at Her Solo Debut Album". Nylon (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal August 29, 2021. 
  10. ^ "블랙핑크 리사, 솔로앨범 타이틀곡='Lalisa'..매혹적인 카리스마 포스터 공개 [공식]" [Blackpink Lisa, Solo Album Title Song = 'Lalisa'.. Charming Charismatic Poster Released [Official]]. Osen (dalam bahasa Korea). August 30, 2021. Diakses tanggal August 30, 2021 – via Naver. 
  11. ^ Iasimone, Ashley (September 5, 2021). "BLACKPINK's Lisa Reveals 'Lalisa' Track List With New Poster". Billboard. Diakses tanggal September 5, 2021. 
  12. ^ 블랙핑크 리사, 다음달 솔로 데뷔 확정… 싱글앨범 'Lalisa (라리사)' 발매 [Blackpink's Lisa to make her solo debut next month with single album 'Lalisa']. Top Star News (dalam bahasa Korea). August 26, 2021. Diakses tanggal August 28, 2021. 
  13. ^ Bodegon, Kara (September 10, 2021). "BLACKPINK's Lisa drops highly anticipated solo debut and music video 'LALISA'". Bandwagon Asia. Diakses tanggal September 10, 2021. 
  14. ^ "Blackpink's Lisa To Perform Her Solo Single 'LALISA' on the Tonight Show, View Tweet That's Got Fans Super-Excited!". Yahoo! Singapore (dalam bahasa Inggris). September 4, 2021. Diakses tanggal September 6, 2021. 
  15. ^ Blackpink [@BLACKPINK] (September 5, 2021). "LISA FIRST SINGLE ALBUM LALISA TRACKLIST POSTER" (Tweet). Diakses tanggal September 5, 2021 – via Twitter. 
  16. ^ "Gaon Album Chart – Week 37, 2021". Gaon Chart (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal September 16, 2021. 
  17. ^ "Gaon Album Chart – Week 37, 2021". Gaon Chart (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal September 16, 2021. 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41