Komando Distrik Militer 1311
Komando Distrik Militer 1311/Morowali merupakan satuan teritorial yang berada dibawah Komando Korem 132/Tadulako. Kodim 1311/Morowali diresmikan pada tahun 2014 melalui Peraturan KSAD Nomor 57 Tahun 2014 tentang pengalihan komando pengendalian dari Kodim 1307/Poso ke Kodim 1311/Morowali.[1] Wilayah teritorial Kodim 1311/Morowali meliputi Kabupaten Morowali dan Kabupaten Morowali Utara. Markas Kodim 1311/Morowali berada Bohomohoni Kecamatan Bungku Tengah, Kabupaten Morowali. Satuan
KomandanDaftar Dandim 1311/Morowali:
Referensi
|