Katedral Allahabad
Katedral Allahabad yang bernama resmi Katedral Santo Yosef (bahasa Hindi: सेंट जोसेफ़्स कैथेड्रल, इलाहाबाद) adalah sebuah gereja katedral Katolik yang terletak di Allahabad, India.[1][2] Dibangun pada tahun 1879, katedral ini mewakili contoh bagus arsitektur Italia.[3][4] Konon pengrajin dan bahannya didatangkan dari Italia.[5] Lihat jugaReferensi
|