Jack Halpern (linguis)

Jack Halpern
Lahir1946 (umur 77–78)
PekerjaanLeksikografer, linguis
Karya terkenal
Suami/istriMichal Halpern
Anak2

Jack Halpern (l. 1946; 春遍雀來, ハルペン・ジャック) adalah seorang leksikografer yang berbasis di Jepang yang mengkhususkan diri dalam karakter-karakter Tionghoa, terutama kanji. Ia dikenal sebagai kepala penyunting Kodansha Kanji Learner's Dictionary[1] dan sebagai penemu sistem kanji SKIP. Halpern juga aktif sebagai pengemudi sepeda roda satu, serta menjabat sebagai pendiri dan presiden Federasi Sepeda Roda Satu Internasional. Ia kini menetap di Saitama, Jepang.[2]

Referensi

  1. ^ Halpern, Jack, ed. (2002). Kodansha Kanji Learner's Dictionary (edisi ke-New). New York, NY: Kodansha America. ISBN 4-7700-2855-5. 
  2. ^ "Introducing Jack Halpern". Kanji.org. Diakses tanggal 2012-11-18. 

Pranala luar