J. Miles Dale |
---|
Lahir | 1961 (umur 62–63) Toronto, Ontario, Kanada |
---|
Pekerjaan | Produser, sutradara |
---|
Tahun aktif | 1985–sekarang |
---|
Orang tua | Jimmy Dale (ayah) |
---|
|
|
J. Miles Dale (lahir di Toronto, Ontario, Kanada, tahun 1961)[1] merupakan seorang produser film dan sutradara Amerika Serikat.[2] Ia dikenal sebagai produser film Mama (2013), The Shape of Water (2017), Scary Stories to Tell in the Dark (2019) dan Antlers (2021).
Latar belakang
J. Miles Dale lahir di Toronto, Ontario, dan merupakan putra dari musisi jazz Kanada kelahiran Inggris Jimmy Dale.[3][4] Ia menempuh pendidikan di Bayview Glen School tahun 1965 hingga 1968. Pada tahun 1968, ayahnya dan keluarganya pindah ke Hollywood di mana ia bekerja sebagai sutradara musik The Smothers Brothers Show, The Andy Williams Show dan The Sonny & Cher Comedy Hour. Keluarganya kemudian kembali ke Toronto pada pertengahan tahun 1970-an dan ia telah lulus dari Jarvis Collegiate Institute. Ia kemudian kuliah di Universitas Toronto selama setahun dan kemudian mutasi ke Universitas British Columbia sebelum keluar untuk bergabung dengan industri film.[3][1]
Filmografi
Film
Televisi
Tahun
|
Judul
|
Sebagai
|
Catatan
|
Produser
|
Produser eksekutif
|
Sutradara
|
1985
|
Comedy Factory
|
Ya
|
Tidak
|
Tidak
|
7 episode
|
1986
|
True Confessions
|
Ya
|
Tidak
|
Tidak
|
6 episode
|
1987–1990
|
Friday the 13th: The Series
|
Ya
|
Tidak
|
Tidak
|
70 episode
|
1990
|
Top Cops
|
Ya
|
Tidak
|
Ya
|
Produser – 1 episode Sutradara – 1 episode
|
1994
|
RoboCop: The Series
|
Ya
|
Tidak
|
Ya
|
Produser – 23 episode Sutradara – 1 episode
|
1996–1998
|
F/X: The Series
|
Tidak
|
Ya
|
Tidak
|
Produser eksekutif – 10 episode
|
2000
|
Earth: Final Conflict
|
Tidak
|
Tidak
|
Ya
|
1 episode
|
2001
|
Wolf Girl
|
Tidak
|
Tidak
|
Unit kedua
|
Film televisi
|
2001–2004
|
Doc
|
Tidak
|
Tidak
|
Ya
|
5 episode
|
2002–2003
|
Andromeda
|
Tidak
|
Tidak
|
Ya
|
2 episode
|
2002–2004
|
Sue Thomas: F.B.Eye
|
Tidak
|
Tidak
|
Ya
|
4 episode
|
2007
|
'Til Death Do Us Part
|
Tidak
|
Tidak
|
Ya
|
2 episode
|
2016
|
Shadowhunters: The Mortal Instruments
|
Tidak
|
Ya
|
Ya
|
Produser eksekutif – 9 episode Sutradara – 3 episode
|
2014–2017
|
The Strain
|
Ya
|
Ya
|
Ya
|
Produser eksekutif – 22 episode Produser – 13 episode Sutradara – 7 episode Manajer produksi unit – 30 episode Sutradara unit kedua – 3 episode
|
Referensi
Pranala luar