It's Dangerous Beyond the Blankets
It's Dangerous Beyond The Blankets (Hangul: 이불 밖은 위험해; RR: Ibul Bakk-eun Wiheomhae) adalah acara varietas Korea Selatan. Acara ini menampilkan "teman serumah", orang-orang yang suka tinggal di rumah tanpa melakukan apa-apa, melakukan perjalanan bersama.[1] Musim pertama terdiri dari 3 episode pilot, yang disiarkan pada tanggal 27 Agustus 2017. Musim kedua mengudara setiap hari Kamis pada pukul 23:10 (WSK), mulai tanggal 5 April 2018. Referensi
|