Ikoma (生駒市, Ikoma-shi) adalah sebuah kota yang terletak di Prefektur Nara, Jepang.
Sejarah
Kota ini dibangun pada 1 November 1971.
Geografi
Kotamadya yang bertetangga
Demografi
Menurut data sensus Jepang,[1] ini adalah populasi Ikoma dalam beberapa tahun terakhir.
1995 |
2000 |
2005 |
2010 |
2015
|
106.726 |
112.830 |
113.686 |
118.113 |
118.233
|
Tempat terkenal
Fasilitas
Rumah sakit
- Rumah sakit Ikoma
- Rumah sakit Shirani
Pusat perbelanjaan
- Mall Kintetsu
- Aeon Tomigaoka
- Okuwa Gakken kita-ikoma
Perpustakaan
Transportasi
Kereta api
- Kintetsu
- Nara Line: Stasiun Ikoma - Stasiun Higashi-ikoma
- Ikoma Line: Stasiun Ikoma - Stasiun Nabata - Stasiun Ichibu - Stasiun Minami-ikoma - Stasiun Haginodai - Stasiun Higashiyama
- Keihanna Line: Stasiun Ikoma - Stasiun Shiraniwadai - Stasiun Gakken Kita-ikoma - Stasiun Gakken Nara-tomigaoka
- Ikoma Cable Line: Stasiun Toriimae (Stasiun Ikoma) - Stasiun Hōzanji - Stasiun Umeyashiki - Stasiun Kasumigaoka - Stasiun Ikoma-sanjō
Taksi
Taksi adalah alternatif terakhir karena harganya sangat mahal.
Referensi
Pranala luar