Robert Hunter Biden (lahir 4 Februari 1970) adalah seorang pengacara dan pensehat investasi Amerika Serikat yang merupakan putra kedua dari Presiden Amerika Serikat ke-46 dan sekaligus mantan Wakil Presiden Amerika Serikat, Joe Biden. Ia adalah mitra pendiri Rosemont Seneca Partners, sebuah firma investasi dan bimbingan.
Biden menjabat pada perusahaan Burisma Holdings, sebuah perusahaan produsen gas alam Ukraina besar, dari 2014 sampai 2019. Ia dan ayahnya menjadi subyek teori konspirasi sayap kanan yang dituturkan oleh Donald Trump dan sekutu-sekutunya terkait kesepakatan bisnis Biden dan upaya anti-korupsi di Ukraina.[1]
Referensi
Pranala luar
Templat:Joe Biden
|
---|
Umum | |
---|
Perpustakaan nasional | |
---|
Lain-lain | |
---|