Saat meletus, Stasiun Luar Angkasa Internasional sedang melaluinya dan astronaut dapat mengabadikan foto saat kejadian.[6] Lubang pada awan, kemungkinan dikarenakan gelombang kejut dari ledakan, membuat asap dan aliran piroklastik yang menuruni gunung dapat terlihat dengan jelas. Sebuah awan seperti topi terlihat diatas asap letusan.[7]
Gunung Sarychev sebelumnya pernah meletus pada 1760, 1805, 1879, 1923, 1927, 1928, 1930, 1932, 1946, 1954, 1960, 1965, 1976, 1986 dan 1989.[8]
Galeri
The Sulphur Dioxide cloud generated by the eruption on 12 June 2009 (in Dobson units).
Sarychev Peak Volcano erupts June 12, 2009, 22:16:14.