Grup D Kejuaraan Eropa UEFA 1996

Grup D Kejuaraan Eropa UEFA 1996 adalah salah satu dari empat grup putaran final Kejuaraan Eropa UEFA 1996. Grup ini terdiri atas Denmark, Portugal, Kroasia, dan Turki. Portugal dan Kroasia melaju ke babak gugur selaku dua tim terbaik dari grup ini, sementara Denmark dan Turki gugur dari turnamen.

Peserta

Grup ini terdiri atas empat tim.

Posisi akhir

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1  Portugal 3 2 1 0 5 1 +4 7 Lolos ke babak gugur
2  Kroasia 3 2 0 1 4 3 +1 6
3  Denmark 3 1 1 1 4 4 0 4
4  Turki 3 0 0 3 0 5 −5 0
Sumber: UEFA
Kriteria penentuan peringkat: Kriteria peringkat babak grup

Pertandingan

Denmark vs Portugal

9 Juni 1996 (1996-06-09)
19.30 UTC+1
Denmark  1–1  Portugal
Laporan
Denmark
Portugal
GK 1 Peter Schmeichel    
RB 2 Thomas Helveg  Diberikan kartu kuning pada menit ke-30 30'  
CB 3 Marc Rieper    
CB 5 Jes Høgh    
LB 14 Jens Risager  Diberikan kartu kuning pada menit ke-14 14'  
DM 7 Brian Steen Nielsen    
CM 8 Claus Thomsen    Keluar digantikan pada menit ke-83 83'
CM 13 Henrik Larsen    Keluar digantikan pada menit ke-90 90'
AM 10 Michael Laudrup Kapten    
CF 9 Mikkel Beck    
CF 11 Brian Laudrup    
Pemain pengganti:
DF 12 Torben Piechnik    Masuk menggantikan pada menit ke-83 83'
MF 18 Kim Vilfort    Masuk menggantikan pada menit ke-90 90'
Manajer:
Richard Møller Nielsen  
Formasi tim
GK 1 Vitor Baia Kapten    
RB 3 Paulinho Santos  Diberikan kartu kuning pada menit ke-9 9'  
CB 16 Hélder Cristóvão    
CB 5 Fernando Couto    
LB 13 Dimas    
DM 4 Oceano  Diberikan kartu kuning pada menit ke-24 24'  Keluar digantikan pada menit ke-37 37'
RM 10 Rui Costa    
CM 19 Paulo Sousa  Diberikan kartu kuning pada menit ke-58 58'  Keluar digantikan pada menit ke-79 79'
LM 20 Luís Figo    Keluar digantikan pada menit ke-62 62'
CF 8 João Pinto  Diberikan kartu kuning pada menit ke-73 73'  
CF 9 Sá Pinto  Diberikan kartu kuning pada menit ke-41 41'  
Pemain pengganti:
MF 18 António Folha    Masuk menggantikan pada menit ke-37 37'
FW 15 Domingos    Masuk menggantikan pada menit ke-62 62'
MF 6 José Tavares    Masuk menggantikan pada menit ke-79 79'
Manajer:
António Oliveira  

Pemain Terbaik:
Peter Schmeichel (Denmark)[1]

Asisten wasit:
Jan Dolstra (Belanda)
Berend Talens (Belanda)
Wasit keempat:
René Temmink (Belanda)

Turki vs Kroasia

11 Juni 1996 (1996-06-11)
19.30 UTC+1
Turki  0–1  Kroasia
Laporan
City Ground, Nottingham
Penonton: 22.460
Wasit: Serge Muhmenthaler (Swiss)
Turki
Kroasia
GK 22 Rüştü Reçber    
RB 4 Vedat İnceefe    
CB 13 Rahim Zafer    
CB 8 Ogün Temizkanoğlu Kapten    
LB 3 Alpay Özalan    
DM 19 Tolunay Kafkas  Diberikan kartu kuning pada menit ke-31 31'  Keluar digantikan pada menit ke-89 89'
RM 18 Arif Erdem    Keluar digantikan pada menit ke-82 82'
CM 5 Tugay Kerimoğlu    
LM 17 Abdullah Ercan    
AM 16 Sergen Yalçın    
CF 9 Hakan Şükür    
Pemain pengganti:
FW 7 Hami Mandıralı    Masuk menggantikan pada menit ke-82 82'
FW 14 Saffet Sancaklı    Masuk menggantikan pada menit ke-89 89'
Manajer:
Fatih Terim  
Formasi tim
GK 1 Dražen Ladić    
SW 5 Nikola Jerkan    
CB 6 Slaven Bilić    
CB 4 Igor Štimac    
RWB 13 Mario Stanić    
LWB 3 Robert Jarni    
CM 10 Zvonimir Boban Kapten  Diberikan kartu kuning pada menit ke-55 55'  Keluar digantikan pada menit ke-57 57'
CM 8 Robert Prosinečki    
CM 7 Aljoša Asanović  Diberikan kartu kuning pada menit ke-40 40'  
CF 11 Alen Bokšić    Keluar digantikan pada menit ke-73 73'
CF 9 Davor Šuker    Keluar digantikan pada menit ke-90 90'
Pemain pengganti:
MF 14 Zvonimir Soldo    Masuk menggantikan pada menit ke-57 57'
FW 19 Goran Vlaović    Masuk menggantikan pada menit ke-73 73'
DF 15 Dubravko Pavličić    Masuk menggantikan pada menit ke-90 90'
Manajer:
Miroslav Blaževic  

Pemain Terbaik:
Robert Prosinečki (Kroasia)[1]

Asisten wasit:
Ernst Felder (Swiss)
Martin Freiburghaus (Swiss)
Wasit keempat:
Urs Meier (Swiss)

Portugal vs Turki

14 Juni 1996 (1996-06-14)
16.30 UTC+1
Portugal  1–0  Turki
Laporan
City Ground, Nottingham
Penonton: 22.670
Wasit: Sándor Puhl (Honduras)
Portugal
Turki
GK 1 Vitor Baia Kapten    
RB 3 Paulinho Santos  Diberikan kartu kuning pada menit ke-2 2'  
CB 16 Hélder Cristóvão    
CB 5 Fernando Couto    
LB 13 Dimas    
DM 19 Paulo Sousa    
RM 18 António Folha    Keluar digantikan pada menit ke-46 46'
CM 10 Rui Costa    
LM 20 Luís Figo  Diberikan kartu kuning pada menit ke-58 58'  
CF 8 João Pinto    Keluar digantikan pada menit ke-77 77'
CF 9 Sá Pinto    Keluar digantikan pada menit ke-65 65'
Pemain pengganti:
MF 6 José Tavares  Diberikan kartu kuning pada menit ke-72 72'  Masuk menggantikan pada menit ke-46 46'
FW 11 Jorge Cadete    Masuk menggantikan pada menit ke-65 65'
MF 17 Hugo Porfírio    Masuk menggantikan pada menit ke-77 77'
Manajer:
António Oliveira  
Formasi tim
GK 22 Rüştü Reçber    
RB 4 Vedat İnceefe  Diberikan kartu kuning pada menit ke-65 65'  
CB 8 Ogün Temizkanoğlu    Keluar digantikan pada menit ke-46 46'
LB 3 Alpay Özalan    
DM 2 Recep Çetin    
RM 10 Oğuz Çetin Kapten    Keluar digantikan pada menit ke-69 69'
CM 5 Tugay Kerimoğlu    
LM 17 Abdullah Ercan  Diberikan kartu kuning pada menit ke-43 43'  
AM 16 Sergen Yalçın    
CF 14 Saffet Sancaklı    Keluar digantikan pada menit ke-63 63'
CF 9 Hakan Şükür    
Pemain pengganti:
DF 13 Rahim Zafer  Diberikan kartu kuning pada menit ke-73 73'  Masuk menggantikan pada menit ke-46 46'
MF 19 Tolunay Kafkas  Diberikan kartu kuning pada menit ke-76 76'  Masuk menggantikan pada menit ke-63 63'
MF 18 Arif Erdem    Masuk menggantikan pada menit ke-69 69'
Manajer:
Fatih Terim  

Pemain Terbaik:
Fernando Couto (Portugal)[1]

Asisten wasit:
László Hamar (Honduras)
Imre Bozóky (Honduras)
Wasit keempat:
Sándor Piller (Honduras)

Kroasia vs Denmark

16 Juni 1996 (1996-06-16)
18.00 UTC+1
Kroasia  3–0  Denmark
Laporan
Hillsborough, Sheffield
Penonton: 33.671
Wasit: Marc Batta (Prancis)
Kroasia
Denmark
GK 1 Dražen Ladić    
SW 5 Nikola Jerkan    
CB 6 Slaven Bilić    
CB 4 Igor Štimac    
RWB 13 Mario Stanić  Diberikan kartu kuning pada menit ke-20 20'  
LWB 3 Robert Jarni    
CM 8 Robert Prosinečki  Diberikan kartu kuning pada menit ke-23 23'  Keluar digantikan pada menit ke-88 88'
CM 10 Zvonimir Boban Kapten    Keluar digantikan pada menit ke-82 82'
CM 7 Aljoša Asanović    
CF 9 Davor Šuker    
CF 19 Goran Vlaović  Diberikan kartu kuning pada menit ke-39 39'  Keluar digantikan pada menit ke-82 82'
Pemain pengganti:
MF 2 Nikola Jurčević    Masuk menggantikan pada menit ke-82 82'
MF 14 Zvonimir Soldo    Masuk menggantikan pada menit ke-82 82'
MF 16 Mladen Mladenović    Masuk menggantikan pada menit ke-88 88'
Manajer:
Miroslav Blažević  
Formasi tim
GK 1 Peter Schmeichel    
RB 2 Thomas Helveg    Keluar digantikan pada menit ke-46 46'
CB 3 Marc Rieper    
CB 5 Jes Høgh    
LB 6 Michael Schjønberg    
DM 7 Brian Steen Nielsen    
CM 8 Claus Thomsen    
CM 13 Henrik Larsen    Keluar digantikan pada menit ke-69 69'
AM 10 Michael Laudrup Kapten    
AM 18 Kim Vilfort    Keluar digantikan pada menit ke-59 59'
CF 11 Brian Laudrup    
Pemain pengganti:
DF 20 Jacob Laursen    Masuk menggantikan pada menit ke-46 46'
FW 9 Mikkel Beck    Masuk menggantikan pada menit ke-59 59'
MF 19 Stig Tøfting    Masuk menggantikan pada menit ke-69 69'
Manajer:
Richard Møller Nielsen  

Pemain Terbaik:
Davor Šuker (Kroasia)[1]

Asisten wasit:
Pierre Ufrasi (Prancis)
Jacques Mas (Prancis)
Wasit keempat:
Alain Sars (Prancis)

Kroasia vs Portugal

19 Juni 1996 (1996-06-19)
16.30 UTC+1
Kroasia  0–3  Portugal
Laporan
City Ground, Nottingham
Penonton: 20.484
Wasit: Bernd Heynemann (Jerman)
Kroasia
Portugal
GK 12 Marijan Mrmić    
CB 15 Dubravko Pavličić  Diberikan kartu kuning pada menit ke-36 36'  
CB 6 Slaven Bilić    
CB 14 Zvonimir Soldo    
RWB 20 Dario Šimić    
LWB 3 Robert Jarni Kapten  Diberikan kartu kuning pada menit ke-30 30'  
CM 16 Mladen Mladenović    Keluar digantikan pada menit ke-46 46'
CM 2 Nikola Jurčević    
AM 8 Robert Prosinečki    Keluar digantikan pada menit ke-46 46'
CF 17 Igor Pamić  Diberikan kartu kuning pada menit ke-10 10'  Keluar digantikan pada menit ke-46 46'
CF 19 Goran Vlaović    
Pemain pengganti:
FW 9 Davor Šuker    Masuk menggantikan pada menit ke-46 46'
MF 7 Aljoša Asanović    Masuk menggantikan pada menit ke-46 46'
MF 10 Zvonimir Boban    Masuk menggantikan pada menit ke-46 46'
Manajer:
Miroslav Blažević  
Formasi tim
GK 1 Vítor Baía Kapten    
RB 2 Secretário    
CB 5 Fernando Couto    
CB 16 Hélder Cristóvão    
LB 13 Dimas    
DM 4 Oceano    
RM 19 Paulo Sousa    Keluar digantikan pada menit ke-70 70'
CM 10 Rui Costa    Keluar digantikan pada menit ke-61 61'
LM 20 Luís Figo    
CF 9 Sá Pinto    Keluar digantikan pada menit ke-46 46'
CF 8 João Pinto    
Pemain pengganti:
FW 15 Domingos    Masuk menggantikan pada menit ke-46 46'
MF 14 Pedro Barbosa    Masuk menggantikan pada menit ke-61 61'
MF 6 José Tavares    Masuk menggantikan pada menit ke-70 70'
Manajer:
António Oliveira  

Pemain Terbaik:
João Pinto (Portugal)[1]

Asisten wasit:
Hans Wolf (Jerman)
Harald Sather (Jerman)
Wasit keempat:
Hartmut Strampe (Jerman)

Turki vs Denmark

19 Juni 1996 (1996-06-19)
16.30 UTC+1
Turki  0–3  Denmark
Laporan
Hillsborough, Sheffield
Penonton: 28.951
Wasit: Nikolai Levnikov (Rusia)
Turki
Denmark
GK 22 Rüştü Reçber  Diberikan kartu kuning pada menit ke-89 89'  
RB 4 Vedat İnceefe    
CB 8 Ogün Temizkanoğlu    
LB 3 Alpay Özalan    
CM 2 Recep Çetin Kapten    Keluar digantikan pada menit ke-68 68'
CM 5 Tugay Kerimoğlu  Diberikan kartu kuning pada menit ke-44 44'  
RW 7 Hami Mandıralı    
AM 15 Tayfun Korkut  Diberikan kartu kuning pada menit ke-61 61'  
LW 17 Abdullah Ercan    
CF 11 Orhan Çıkırıkçı    Keluar digantikan pada menit ke-68 68'
CF 9 Hakan Şükür    Keluar digantikan pada menit ke-46 46'
Pemain pengganti:
MF 18 Arif Erdem    Masuk menggantikan pada menit ke-46 46'
FW 14 Saffet Sancaklı    Masuk menggantikan pada menit ke-68 68'
DF 20 Bülent Korkmaz    Masuk menggantikan pada menit ke-68 68'
Manajer:
Fatih Terim  
Formasi tim
GK 1 Peter Schmeichel    
RB 2 Thomas Helveg  Diberikan kartu kuning pada menit ke-57 57'  
CB 5 Jes Høgh    
CB 3 Marc Rieper    
LB 6 Michael Schjønberg    Keluar digantikan pada menit ke-46 46'
DM 7 Brian Steen Nielsen    
CM 8 Claus Thomsen    
CM 17 Allan Nielsen    
AM 10 Michael Laudrup Kapten    
CF 15 Erik Bo Andersen    Keluar digantikan pada menit ke-88 88'
CF 11 Brian Laudrup    
Pemain pengganti:
MF 13 Henrik Larsen  Diberikan kartu kuning pada menit ke-81 81'  Masuk menggantikan pada menit ke-46 46'
FW 21 Søren Andersen    Masuk menggantikan pada menit ke-88 88'
Manajer:
Richard Møller Nielsen  

Pemain Terbaik:
Brian Laudrup (Denmark)[1]

Asisten wasit:
Serguei Foursa (Rusia)
Sergei Frantsuzov (Rusia)
Wasit keempat:
Sergei Khusainov (Rusia)

Referensi

  1. ^ a b c d e f "Full Statistical Info on Euro '96". RSSSF.com. Rec.Sport.Soccer Statistics Foundation. 3 July 1996. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-04-03. Diakses tanggal 14 April 2017. 

Pranala luar

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41