George D. Zamka

George D. Zamka
Lahir1962 (umur 61–62)
Jersey City, New Jersey
StatusPurnawirawan
KebangsaanAmerika Serikat
PekerjaanPilot uji coba
Karier luar angkasa
Antariksawan NASA
PangkatKolonel, USMC
Waktu di luar angkasa
28 hari, 20 jam, 32 menit
Seleksi1998 NASA Group
MisiSTS-120, STS-130
Lambang misi

George David "Zambo" Zamka (kelahiran 1962) adalah seorang antariksawan NASA Amerika Serikat dan pilot United States Marine Corps dengan lebih dari 3500 jam penerbangan di lebih dari 30 pesawat berbeda. Zamka mempiloti pesawat ulang alik Discovery pada misi Oktober 2007 menuju Stasiun Antariksa Internasional dan menjabat sebagai panglima misi STS-130 pada Februari 2010.

Catatan

Referensi

This article incorporates text in the public domain from the National Aeronautics and Space Administration, a United States government agency.

Pranala luar

Media tentang George D. Zamka di Wikimedia Commons

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41