Freyung
Freyung (dialek Bayern: Freing) adalah ibu kota Distrik Freyung-Grafenau, Regierungsbezirk Niederbayern, Bayern, Jerman. GeografiFreyung terletak di bagian selatan Hutan Bayern di tepi Saußbach, yang nantinya di bawah membentuk sungai Wolfsteiner Ohe. Di utara Freyung terdapat Taman Nasional Hutan Bayern. Freyung terletak 33 km di utara Passau, 17 km dari perbatasan Republik Ceko, 18 km dari Grofanau dan 27 km dari perbatasan Austria. Pembagian administratifDi samping desa utama, desa dan permukiman lain di Freyung adalah:
Kota kembarWikimedia Commons memiliki media mengenai Freyung.
|