Eparki Brooklyn

Eparki Santo Maron dari Brooklyn (Maronit)

Eparchia Sancti Maronis Bruklyniensis Maronitarum
Katedral Bunda Kita dari Lebanon
Lokasi
NegaraAmerika Serikat
Subyek Langsung Tahta Suci
Statistik
Populasi
- Katolik
(per 2014)
33,000
Paroki34
Informasi
Gereja sui iuris
Gereja Maronit
RitusRitus Siro-Antiokia Barat
Pendirian10 Januari 1966 (58 tahun lalu)
KatedralKatedral Maronit Bunda Kita dari Lebanon
Kepemimpinan kini
PausFransiskus
PatriarkBechara Boutros al-Rahi
Epark
Gregory John Mansour
EmeritusStephen Youssef Doueihi
Peta
Situs web
www.stmaron.org

Eparki Santo Maron di Brooklyn (Latin: Eparchia Sancti Maronis Bruklyniensis Maronitarum)[1] adalah sebuah entitas yang masuk Gereja Patriarkat Maronit Apostolik Antiokia dan merupakan sebuah keuskupan Gereja Maronit untuk pantai timur Amerika Serikat, yang bermarkas besar di Brooklyn, New York. Sesuai dengan Kitab Kanon Gereja-gereja Timur, Eparki tersebut berada di bawah yurisdiksi langsung Kepausan Roma. Pada 2014, terdapat 33.000 baptisan. Eparki tersebut dipimpin oleh epark Gregorius Yohanes Mansour.

Referensi

Pranala luar

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41