Disafiliasi agama adalah tindakan meninggalkan kepercayaan, atau kelompok atau komunitas agama. Dalam beberapa peristiwa, tindakan tersebut merupakan tindakan pindah agama. Beberapa istilah lain dipakai untuk proses tersebut, meskipun setiap istilah tersebut memiliki pengartian dan konotasi berbeda.[1]
Para peneliti memajukan berbagai istilah untuk menyebut disafiliasi, yang meliputi [2] pembelotan, murtad[3] dan pelepasan.[4] Ini berbeda dengan ekskomunikasi, yang merupakan disafiliasi dari organisasi agama yang memberikan hukuman kepada seorang anggota, ketimbang kehendak yang diambil oleh anggota tersebut.
Referensi
- ^ Eccles, Janet Betty; Catto, Rebecca (2015). "Espousing Apostasy and Feminism? Older and Younger British Female Apostates Compared". Secularism and Nonreligion. 4. doi:10.5334/snr.ax. ISSN 2053-6712.
- ^ Bromley, David G. Perspectives on Religious Disaffiliation (1988), article in the book edited by David G. Bromley Falling from the Faith: Causes and Consequences of Religious Apostasy ISBN 0-8039-3188-3 page 23
”One obvious problem is the terminological thicket surrounding the process of religious disaffiliation. Affiliation with a religious group is referred to as conversion , although there is continuing debate over the referent(s) of this term; but there is no parallel term for disaffiliation. Indeed as the essays in this volume reveal, researchers have employed a variety of terms (dropping out, exiting, dissidentification, leavetaking, defecting, apostasy, disaffiliation, disengagement) to label this process”
- ^ "Hadden, Jeffrey". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2007-11-14. Diakses tanggal 2019-08-27.
- ^ Roof, Wade Clark, and J Shawn Landres. "Defection, disengagement and dissent: The dynamics of religious change in the United States." Religion and the Social Order 7 (1997): 77-96.
Bacaan tambahan
- Oakes, Len Dr. Prophetic Charisma: The Psychology of Revolutionary Religious Personalities, 1997, Syracuse University press ISBN 0-8156-0398-3
- Wright, Stuart A. Leaving Cults: The Dynamics of Defection, published by the Society for the Scientific Study of Religion: Monograph Series nr. 7 1987 ISBN 0-932566-06-5
Pranala luar
- Apostasy and defection entry by Ross P. Scherer in the Encyclopedia of Religion and Society edited by William H. Swatos, Jr.
Templat:Teologi