Dana Haidar
Dana Haidar Touran (bahasa Arab: دانا حيدر توران , lahir 30 Januari 1993) adalah seorang praktisioner taekwondo asal Yordania keturunan Sirkasia. Ia memenangkan medali perak pada Kompetisi Taekwondo dalam Pesta Olahraga Asia 2010.[1][2] Referensi
Pranala luar
|