Sejak pembentukan penghargaan tersebut pada tahun 1956, Denmark telah mewakilkan lebih dari empat puluh film untuk dimajukan dalam kategori Film Berbahasa Asing Terbaik (Oscar), sebelas diantaranya berhasil masuk nominasi untuk Oscar: Qivitoq (1958), Paw (1959), Harry and the Butler (1960), Babette's Feast (1987), Pelle the Conqueror (1988), Memories of a Marriage (1989), After the Wedding (2006), In a Better World (2010), A Royal Affair (2012), The Hunt (2013) dan A War (2015). Tiga film Denmark memenangkan Oscar: Babette's Feast (1987), Pelle the Conqueror (1988) dan In a Better World (2010).
Perwakilan
Catatan
^ a: Pelle the Conqueror juga dinominasikan pada Aktor Terbaik (Oscar) untuk Max von Sydow.
Referensi
|
---|
Penghargaan | |
---|
Penyelenggaraan |
|
---|
(angka tahun merujuk kepada tahun peredaran film; penyerahan penghargaan dilaksanakan pada tahun berikutnya) |