Chemistry, Otakon 2011
CHEMISTRY adalah duo R&B musik pop Jepang . Mereka adalah Dochin Yoshikuni (堂珍嘉邦, lahir 17 November 1978 ) dan Kawabata Kaname (川畑要, lahir 28 Januari 1979 ). Mereka adalah pemenang audisi ASAYAN (mirip dengan Indonesian Idol ) pada 2000 (oleh Sony Music Japan).
Single pertama mereka "PIECES OF A DREAM" pada 3 Maret 2001 , merupakan single terlaris pada tahun yang sama (lebih dari 2 juta). Sebagian besar single yang diluncurkan meraih posisi pertama di tangga lagu Oricon di Jepang; dan kelima-lima album berikutnya mencapai no. 1 di tangga lagu di saat yang sama saat diluncurkan.
CHEMISTRY juga dikenal di Korea untuk lagu kolaborasi populernya 'Let's Get Together Now' yang menampilkan orang berbakat dari Korea dan Jepang.
Diskografi
Singles
No.
Title
Tanggal Rilis
Ranking
Minggu ke-
1
"Pieces of a Dream "
2001-03-07
1
32 minggu
2
"Point of No Return"
2001-06-06
1
22 minggu
3
"You Go Your Way"
2001-10-11
1
14 minggu
4
"Kimi o Sagashiteta (New Jersey United)" (君をさがしてた ~New Jersey United~ )
2002-05-09
2
12 minggu
5
"Floatin'"
2002-07-17
1
6 minggu
6
"It Takes Two"
2002-11-13
1
14 minggu
7
"My Gift to You"
2002-12-18
4
2 minggu
8
"Ashita e Kaeru" (アシタヘカエル )
2003-08-06
1
13 minggu
9
"Your Name Never Gone"
2003-11-19
2
13 minggu
10
"So in Vain"
2004-02-04
3
6 minggu
11
"Mirage in Blue"
2004-07-07
4
7 minggu
12
"Long Long Way"
2004-10-27
4
6 minggu
13
"Shiroi no Toiki" (白の吐息 )
2004-12-01
8
6 minggu
14
"Kimi ga Iru" (キミがいる )
2005-02-23
4
9 minggu
15
"Wings of Words "
2005-07-27
2
12 minggu
16
"Almost in Love"
2005-11-02
6
8 minggu
17
"Yakusoku no Basho" (約束の場所 )
2006-10-04
4
11 minggu
18
"Tōkage feat. John Legend " (遠影 )
2006-11-01
9
5 minggu
19
"Top of the World"
2006-12-06
28
5 minggu
20
"Sora no Kiseki" (空の奇跡 )
2007-04-25
9
4 minggu
21
"This Night"[ 1]
2007-08-01
13
5 minggu
22
"Saigo no Kawa"
2007-10-24
4
11 minggu
23
"Kagayaku Yoru" (輝く夜 ) (supported by Monkey Majik )
2007-12-05
18
3 minggu
24
"Life goes on"
2008-08-20
12
5 minggu
25
"Koisuru Yuki Aisuru Sora" (恋する雪 愛する空 )
2008-11-05
16
4 minggu
26
"A Place for Us" (with Toko Furuuchi )
2009-02-18
21
2 minggu
27
"Ano Hi feat. Dohzi-T/Once Again " (あの日 (feat. Dohzi-T ) )
2009-11-04
19
4 minggu
28
"Period"
2010-01-27
12
1 minggu
29
"Shawty " (Chemistry+Synergy)
2010-08-18
18
3 minggu
30
"Keep Your Love" (Chemistry+Synergy)
2010-11-03
11
3 minggu
31
"A Better Tomorrow"
2011-02-16
16
2 minggu
32
"Merry-go-round"
2011-03-02
19
minggu
33
"Independence"
2011-08-10
17
minggu
34
"Eternal Smile"
2011-11-30
19
minggu
Albums
No.
Title
Tanggal Rilis
Ranking
1
The Way We Are
2001-11-17
1
2
Second to None
2003-01-08
1
3
Between the Lines
2003-06-18
1
4
One X One
2004-02-18
1
5
Hot Chemistry
2005-01-26
1
6
Fo(u)r
2005-11-16
2
7
Re:fo(u)rm
2006-08-09
25
8
All the Best
2006-11-22
1
9
Face to Face
2008-01-30
3
10
Winter of Love
2008-11-19
7
11
The Chemistry Joint Album
2009-03-11
10
12
Regeneration
2010-02-24
7
13
Chemistry 2001-2011
2011-03-02
6
14
Trinity
2012-01-25
8
DVD dan Video
"R.A.W. -respect and wisdom- CHEMISTRY ACOUSTIC LIVE 2002" [DVD/VHS] (10 April 2002 )
"CHEMISTRY THE VIDEOS: 2001-2002 What You See Is What You Get" [DVD/VHS] (14 Februari 2003 )
"CHEMISTRY / Two as We Stand -Live and Documentary 2002-2003-" [DVD/VHS] (10 September 2003 )
"CHEMISTRY in Suntory Hall -響-" [DVD/UMD] (26 Januari 2005 )
"CHEMISTRY THE VIDEOS: 2003-2006 ~We Sing, Therefore We Are~"[DVD/VHS] (9 Agustus 2005 )
"CHEMISTRY 2006 TOUR fo(u)r ~Live at Saitama Super Arena~ (22 November 2005 )
"CHEMISTRY THE VIDEOS: 2006-2008" (11 Maret 2009 )
"CHEMISTRY 2008 TOUR Face to Face BUDOKAN FINAL" (19 November 2008 )
"CHEMISTRY TOUR 2010 regeneration in TOKYO INTERNATIONAL FORUM" (3 November 2010 )
"CHEMISTRY 10th Anniversary Tour ~Neon~ at Saitama Super Arena (21 Desember 2011 )
Referensi
Pranala luar