Barney & Friends

Barney & Friends
Logo Barney & Friends
PembuatSheryl Leach[1]
PemeranDavid Joyner (2001)
Carey Stinson (2009)
Josh Martin (2002; sut Barney)
Bob West (2001)
Duncan Brannan (2002)
Tim Dever (2002)
Dean Wendt (2009; suara Barney)
Jenny Dempsey (1992)
Jeff Ayers (2009; sut Baby Bop)
Julie Johnson (suara Baby Bop)
Jeff Brooks (2004)
Kyle Nelson (2009; sut B.J.)
Patty Wirtz (suara B.J.)
Adam Brown (sut Riff)
Michaela Dietz (suara Riff)
Negara asalAmerika Serikat
Bahasa asliInggris
Jmlh. episode268 (daftar episode)
Produksi
Durasi30 menit
Rumah produksiThe Lyons Group (1992–2001)
HiT Entertainment[2] (2001–2009)
Connecticut Public Television (1992–2005)
WNET New York (2006–2009)
Rilis asli
JaringanPBS[3]
Format gambarHDTV (1080i) (2009-hadir)
Rilis2 November 2010 (2010-11-2)

Barney & Friends adalah sebuah acara televisi anak-anak dimulai sejak tahun 1992 yang diproduksi di Amerika Serikat khusus untuk kanak-kanak prasekolah bagi mereka yang berusia dalam lingkungan 1-8 tahun. Serial ini menampilkan karakter bernama Barney, Tyrannosaurus rex berwarna ungu yang menyampaikan pembelajaran melalui lagu dan tarian kecil dengan sikap yang bersahabat dan optimistik.

Barney dibuat pada 1987 oleh Sheryl Leach dari Dallas, Texas.[4] Ia kemudian mengeluarkan satu seri video rumah mulai 1988. Public Broadcasting Service (PBS) kemudian mengambil seri ini untuk dijadikan program televisi dan mulai menampilkannya pada 1992.[5]

Di Indonesia, serial ini pernah ditayangkan di SCTV pada tahun 2002-2004, kemudian pindah ke antv pada tahun 2005-2007 dan terakhir B-Channel pada tanggal 28 Mei 2012.

Referensi

  1. ^ Hofmeister, Sallie (20 Oktober 1994). "A Blue Year for the Purple-and-Green Dinosaur". The New York Times. Diakses tanggal 14 Augustus 2010. 
  2. ^ "Richard Leach; Bankrolled Creation of 'Barney' Dinosaur". Los Angeles TImes. 2 Juni 2001. Diakses tanggal 9 September 2010. 
  3. ^ Carter, Bill (21 Maret 1994). "A Cable Challenger for PBS As King of the Preschool Hill". The New York Times. Diakses tanggal 14 Augustus 2010. 
  4. ^ Lev, Michael A (10 December 1992). "Barney! Barney! He's Kid Dinomite". Chicago Tribune. Diakses tanggal 9 September 2010. 
  5. ^ Heffley, Lynne (6 April 1992). "Dinosaur 'Barney' to Join PBS Gang". The Los Angeles Times. Diakses tanggal 24 August 2010. 

Pranala luar