Azhagiya Tamil Magan (bahasa Indonesia: Putra Tamil Tampan) yang juga dikenal sebagai ATM,[1] adalah sebuah film cerita seru psikologi percintaan Tamil 2007 yang disutradarai oleh Bharathan, ditulis oleh S. K. Jeeva dan diproduksi oleh Swargachitra Appachan. Film tersebut dibintangi oleh Vijay dalam peran ganda sementara Shriya Saran, Namitha, dan N. Santhanam memainkan peran pendukung. Dengan sinematografi buatan K. Balasubramaniam dan disunting oleh Anthony, lagu dan soundtrack pada film tersebut dikomposisikan oleh A. R. Rahman. Film tersebut dirilis dalam bahasa Malayalam dengan judul yang sama, dalam bahasa Hindi dengan judul Sabse Bada Khiladi, dan dalam bahasa Telugu dengan judul Maha Muduru.
Referensi
Pranala luar
|
---|
|
Album studio | |
---|
Kompilasi | |
---|
Skor dan lagu tema asli | Skor Tamil | |
---|
Skor Telugu | |
---|
Skor Malayalam | |
---|
Skor Hindi | |
---|
Skor internasional | |
---|
|
---|
Album live | |
---|
Tur konser | |
---|
Filmografi | |
---|
Artikel terkait | |
---|
|