Aldhonny Supriyadi di pertengahan 2015 secara mengejutkan menyatakan keluar dari kelompok musik Jeruji yang hampir dua dekade membesarkan namanya. Pria pemilik rajah tubuh ini memutuskan untuk mempelajari agama lebih dalam dan fokus sama keluarga serta wirausaha. Foto ini adalah salah satu aksi Aldhonny bersama Jeruji di Laga Pub, Bandung, Indonesia 2003-2004 (foto oleh A. Okhi Irawan/Maximumrocknroll)
Aldonny Supriyadi atau popular dipanggil Themfuck adalah mantan vokalis kelompok musik bernama Jeruji asal Tanah Pasundan, Bandung.[1][2][3]
Diskografi
Album
Freedom, 41 Recs, 1998.
Lawan, Napi Recs, 2000.
3rd, Subciety Recs, Agustus 2004.
Warlock
Single
No Really Competitions, Bandung’s Burning, kaset diproduksi oleh Riotic Recs, Bandung, 1997.
Pianjingeun, Tian An Men, piringan hitam diproduksi oleh 89 Recs Prancis, 1997.
Broken, Brain Beverages, kaset diproduksi oleh Harder Recs, Bandung, 1998.
Pianjingeun, Tian An Men, compact disc diproduksi oleh All System Fail dan 89 Recs Prancis, 1999.
Drunk With Power, A Ticket To Ride “benefit for local skatepark”, ISA (Indonesian Skateboarding Association) dan Spills Records, 1999.
Split
4 Harvest Live Recording Jeruji bersama dengan Puppen, Forgotten dan Blind To See melakukan pertunjukan yang direkam secara live di Dago Tea House indoor pada tahun 2001 yang dirilis dalam bentuk kaset, CD dan VCD.
^icki (September 26th, 2011). "Monday Photo Blog: Return to Indonesia". maximumrocknroll.com. Diakses tanggal 12 September 2015.Periksa nilai tanggal di: |date= (bantuan)Pemeliharaan CS1: Menggunakan parameter penulis (link)