Zhang Yibai
Zhang Yibai (Hanzi sederhana: 张一白; Hanzi tradisional: 張一白) (kelahiran 1963, di Chongqing, Tiongkok) adalah seorang sutradara Tiongkok. karier penyutradaraanZhang memulai kariernya dalam televisi dan video musik sebelum menyutradarai debutnya, Spring Subway pada 2002.[1] Zhang, seperti beberapa sutradara Tiongkok modern lainnya, biasanya berfokus pada kehidupan kota-kota Tiongkok modern. Filmografi
Referensi
Pranala luar
|