Titicut Follies |
---|
Poster rilis layar lebar |
Sutradara | Frederick Wiseman |
---|
Produser | Frederick Wiseman |
---|
Ditulis oleh | Frederick Wiseman |
---|
Sinematografer | John Marshall |
---|
Penyunting | Frederick Wiseman Alyne Model |
---|
Perusahaan produksi | Bridgewater Film |
---|
Distributor | Grove Press[1] |
---|
Tanggal rilis |
- 3 Oktober 1967 (1967-10-03)
|
---|
Durasi | 84 menit |
---|
Negara | Amerika Serikat |
---|
Bahasa | Inggris |
---|
Titicut Follies adalah film dokumenter sinema langsung Amerika Serikat tahun 1967 yang diproduksi, ditulis, dan disutradarai oleh Frederick Wiseman dan difilmkan oleh John Marshall. Film ini berkisah tentang pasien-narapidana di Bridgewater State Hospital for the Criminally Insane, sebuah Lembaga Pemasyarakatan Massachusetts di Bridgewater, Massachusetts. Judulnya diambil dari pertunjukan bakat yang diadakan oleh staf rumah sakit. Titicut adalah nama Wampanoag untuk Sungai Taunton di dekatnya.
Film ini meraih banyak penghargaan di Jerman dan Italia. Wiseman kemudian memproduksi lebih banyak film seperti itu yang membahas lembaga sosial (misalnya rumah sakit, polisi, sekolah, dll.) di Amerika Serikat.
Pada tahun 2022, film ini dipilih untuk dilestarikan di United States National Film Registry oleh Library of Congress karena dianggap "bermakna secara budaya, sejarah, atau estetika".[2]
Lihat pula
Referensi
Sitasi
- ^ "Frederick Wiseman talks "Titicut Follies"". 18 April 2016.
- ^ Ulaby, Neda (December 14, 2022). "'Iron Man,' 'Super Fly' and 'Carrie' are inducted into the National Film Registry". NPR. Diakses tanggal December 14, 2022.
Daftar pusaka
- Carolyn Anderson and Thomas W. Bensson. Documentary Dilemmas: Frederick Wiseman's Titicut Follies (Southern Illinois University Press, 1991, ISBN 0-8093-1518-1)
- Barry Keith Grant and Frederick Wiseman. Five Films by Frederick Wiseman – Titicut Follies, High School, Welfare, High School II, Public Housing (University of California Press, 2006, ISBN 0-520-24456-7)
Pranala luar