Thomas Nelson adalah sebuah firma penerbitan yang dimulai di West Bow, Edinburgh, Skotlandia pada 1798 yang mengambil nama dari nama pendirinya. (nama pendirianya sebenarnya adalah Neilson, tetapi ia ubah menjadi Nelson karena beberapa kesalahan yang dibuat oleh para pelanggannya.) Ini adalah sebuah cabang dari HarperCollins, unit penerbitan dari News Corp.
Produk tersukses mereka sampai sekarang adalah Heaven Is for Real, yang menjadi produk pertama mereka yang terjual lebih dari satu juta buku elektronik.[1] Di Kanada, percetakan Nelson dipakai untuk penerbitan pendidikan. Di Britania Raya, ini merupakan sebuah penerbit umum sampai akhir abad ke-20, dan sekarang menjadi bagian dari penerbitan pendidikan Nelson Thornes.
Referensi
Daftar pustaka
- Cumberland snaps up conservative-leaning series from Nelson in The Tennessean, 2004-10-19
- Private equity firm buying Thomas Nelson in Nashville Business Journal, 2006-02-21
- Dempster, John A. H., "Thomas Nelson and Sons in the Late Nineteenth Century: A Study in Motivation, Part One", in Publishing History, 13, 1983, pp. 41–87; "Part Two" in Publishing History, 14, 1983, pp. 5–63.
- Moore, Sam, American By Choice: The Remarkable Fulfilment of an Immigrant’s Dreams, Nashville: Nelson, 1998.
- Tebbel, John, A History of Book Publishing in the United States, New York and London: Bowker, four volumes, 1972–1981.
Pranala luar
|
---|
Amerika Serikat | |
---|
Britania Raya | |
---|
Australia | |
---|