The Man from Earth: Holocene

The Man from Earth: Holocene
SutradaraRichard Schenkman
Produser
Emerson Bixby
Ditulis oleh
Emerson Bixby
Pemeran
Penata musikMark Hinton Stewart
SinematograferBobby K. Richardson
Tanggal rilis
  • 10 Juni 2017 (2017-06-10) (Dances with Films Festival)
  • 16 Januari 2018 (2018-01-16) (dunia maya)
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris

The Man from Earth: Holocene adalah sebuah film drama fiksi ilmiah Amerika Serikat yang disutradarai oleh Richard Schenkman dan ditulis oleh Richard Schenkman dan Emerson Bixby, berdasarkan pada para karakter buatan ayah Bixby, penulis fiksi ilmiah Jerome Bixby. Film tersebut adalah sebuah sekuel dari film klasik The Man from Earth (2007).

Pemeran

Referensi

Pranala luar