Telesilla (bahasa Yunani: Τελέσιλλα; skt. 510 SM) merupakan seorang penyair Yunani Kuno, asli Argos.[1] Ia adalah seorang wanita terhormat yang terkenal dengan puisinya dan kepemimpinannya di Argos melalui krisis politik dan militer dan kemudian membangun kembali.[2]
Referensi
Bacaan selanjutnya
- David Campbell, Greek Lyric IV (Loeb Classical Library, 1992), pp. 70–83.
- Reginald Walter Macan, Herodotus iv.–vi., i. 336 foll. and notes.
- Pausanias ii. 20, 8
- Plutarch, De Virtut. Mulierum, 8
- Clement of Alexandria, Stromata, iv. 19, p. 522
- Theodor Bergk, Poetae Lyrici Graeci, iii.
Pranala luar
- Project Continua: Biography of Telesilla Project Continua is a web-based multimedia resource dedicated to the creation and preservation of women's intellectual history from the earliest surviving evidence into the 21st Century.