Tantangan menulis Social Media 4 Peace/Ketentuan umum

  • Tantangan ini bersifat individu atau perorangan.
  • Anda wajib menaati kebijakan ruang ramah acara Wikimedia Indonesia.
  • Warga Negara Indonesia (WNI) dan berdomisili di Indonesia.
  • Berusia minimal 17 tahun saat kompetisi dimulai (per 1 Desember 2024).
  • Anda tidak dapat mengikuti tantangan ini, apabila:
    • Merupakan staf, konsultan, pengurus, pengawas Wikimedia Indonesia, Wikimedia Foundation, dan afiliasi Wikimedia lainnya.
    • Merupakan staf, kontraktor, atau konsultan UNESCO Jakarta Office.
  • Apabila Anda mengalami kesulitan dalam hal teknis maupun kebijakan, Anda dapat menghubungi panitia melalui alamat surel rafli.khairam@wikimedia.or.id.
  • Panitia berhak untuk mendiskualifikasi Anda apabila mengganggu kelancaran tantangan ini.
  • Kebijakan panitia bersifat final dan tidak dapat diganggu gugat.