Sungai Bernam

Sungai Bernam menjadi garis perbatasan antara negara bagian Selangor dan Perak. Sungai Bernam mengalir dari Gunung Liang Timur (1933 m). Puncak Gunung Liang Timur menjadi titik perbatasan 3 negeri bagian yaitu Perak, Selangor dan Pahang. Gunung ini terletak di Pegunungan Titiwangsa.

Hulu Sungai Bernam agak tinggi dan sesuai ditanam dengan getah dan kemudian kelapa sawit. Di hilir Sungai Bernam, merupakan kawasan paya dan telah telah digantikan dengan sistem terusan dan pengairan untuk mengeringkan air yang bertakung. Kini seluruh kawasan ini ditanam dengan padi sawah.

Beberapa lokasi di Sabak Bernam telah dijumpai beberapa artefak purbakala. Kerja-kerja ekskavasi telah dijalankan oleh ahli arkeologi dari beberapa universitas dan Museum Shah Alam.


A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41