Sinema Thailand

Sinema Thailand
Sinema Siam dalam lingkar Siam dengan The Tin Mine karya Jira Maligool pada bagian bawahnya pada 26 Mei 2005. The Tin Mine adalah perwakilan Thailand untuk Oscar Berbahasa Asing Terbaik.
Jumlah layar757 (2010)[1]
 • Per kapita1.2 per 100,000 (2010)[1]
Film fitur yang diproduksi (2005-2009)[2]
Total45 (rata-rata)
Jumlah admisi (2010)[3]
Total28,300,000
Keuntungan Box Office (2012)[4]
Total$142 juta

Sinema Thailand bermula dari hari-hari awal pembuatan film, saat kunjungan tahun 1897 Raja Chulalongkorn ke Bern, Swiss direkam oleh François-Henri Lavancy-Clarke. Film tersebut kemudian dibawa ke Bangkok, dimana film tersebut dipamerkan. Film tersebut menimbulkan minat lebih dalam perfilman oleh Keluarga Kerjaaan Thai dan pengusaha lokal, yang membawa alat pembuatan film dan mulai memamerkan film-film asing.

Bacaan tambahan

Referensi

Catatan

  1. ^ a b "Table 8: Cinema Infrastructure - Capacity". UNESCO Institute for Statistics. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-12-25. Diakses tanggal 5 November 2013. 
  2. ^ "Average national film production". UNESCO Institute for Statistics. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-12-25. Diakses tanggal 5 November 2013. 
  3. ^ "Table 11: Exhibition - Admissions & Gross Box Office (GBO)". UNESCO Institute for Statistics. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-12-25. Diakses tanggal 5 November 2013. 
  4. ^ "International Box Office: 13 Hot Emerging Markets". The Hollywood Reporter. Diakses tanggal 9 November 2013. 

Pranala luar

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41