Sikatan lompobattang
Sikatan lompobattang (Ficedula bonthaina) adalah spesies burung dalam famili Muscicapidae. Burung ini endemik di Pulau Sulawesi.[2] Penyebaran utamanya di gugusan pengunungan Lompobattang. Sikatan Lompobattang secara lokal disebut Cui-cui (Bahasa Makassar). Referensi
|