SMA Negeri 2 Wonosari

SMA Negeri 2 Wonosari
꧋ꦱ꧀ꦩꦤꦼꦒꦼꦫꦶ꧇꧒꧇ꦮꦤꦱꦫꦶ
Informasi
Didirikan1 April 1978
AkreditasiA
Nomor Statistik Sekolah30.1.04.03.01.002
Nomor Pokok Sekolah Nasional20402137
Kepala SekolahDrs. Tiya, M.M.
Jumlah kelas
  • MIPA
  • IPS
  • Bahasa
KurikulumKurikulum Merdeka
StatusNegeri
Alamat
LokasiJalan Ki Ageng Giring 03, Kepek, Wonosari, 55813, Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta
Tel./Faks.(0274) 391158
Situs websmadaprima.sch.id
Moto
MotoPrima dalam Pelayanan, Prestasi, dan Penampilan

SMA Negeri 2 Wonosari adalah sebuah sekolah menengah tingkat atas yang terletak di Kabupaten Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Sejarah

SMAN 2 Wonosari berdiri pada tanggal 1 April 1978, berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI Nomor 0292/ 0/ 2978 tertanggal 2 September 1978. Pada perkembangannya SMAN 2 Wonosari dipercaya oleh Direktorat Pembinaan SMA sebagai:

  1. Sekolah Model MBS (Manajemen Berbasis Sekolah) Tahun 1999
  2. Sekolah Rintisan Kategori Mandiri Tahun 2007/ 2008
  3. Sekolah Kategori Mandiri (Sekolah Standar Nasional) Tahun 2008 sd. 2010
  4. Sekolah Pelaksana Program SKM-PBK-PSB (Sekolah Model) Tahun 2010 sd. 2013

SMAN 2 Wonosari sebagai satu-satunya sekolah di Kabupaten Gunungkidul yang memiliki Ruang Pusat Sumber Belajar (PSB). Adapun Prestasi Sekolah yang diraih SMAN 2 Wonosari adalah:

  1. Sekolah Sehat Tahun 2007
  2. Sekolah Adi Wiyata Tahun 2008 sd. 2010
  3. Sekolah Adi Wiyata Mandiri Tahun 2011

Ekstrakurikuler

Untuk kelas X dan XI

  1. Multimedia
  2. Seni Musik
  3. Band
  4. Seni Tari
  5. Seni Rupa
  6. Teater
  7. Debat bahasa Inggris
  8. Basket
  9. Karate
  10. KIR
  11. Bulutangkis
  12. BTQ
  13. Olimpiade Biologi
  14. Olimpiade Fisika
  15. Olimpiade Ekonomi
  16. Olimpiade Astronomi
  17. Olimpiade Kimia
  18. Paduan Suara
  19. Kepramukaan
  20. PMR
  21. PMA

Untuk Kelas XII

  1. Peningkatan Mutu Akademik (PMA)

Fasilitas

  1. Mushola
  2. Lab. Komputer
  3. Lab. Kimia
  4. Lab. Fisika
  5. Lab. Biologi
  6. Lab. Bahasa
  7. Perpustakaan
  8. R. PSB (Pusat Sumber Belajar)
  9. Kantin
  10. UKS
  11. 20 Ruang Kelas dilengkapi dengan LCD Projector
  12. R. Pertemuan
  13. R. Agama
  14. R. Musik dan Tari
  15. Akses Internet Gratis
  16. E-learning

Jurusan

SMA Negeri 2 Wonosari membuka 3 Jurusan / Peminatan :

  1. Jurusan / Peminatan Budaya dan Bahasa
  2. Jurusan / Peminatan Matematika dan Ilmu Alam
  3. Jurusan / Peminatan Ilmu-Ilmu Sosial

Beasiswa Sekolah

Memberikan beasiswa terbatas kepada :

  1. Siswa yang memiliki nilai rata-rata NEM SMP 9,00 mendapat beasiswa selama 3 tahun jika dapat bertahan di 32 besar (akan ditinjau kembali tiap semester )
  2. BKM
  3. Rawan Putus Sekolah ( RAPUS )

Prestasi

Prestasi Akademik

  1. Juara 1 Olimpiade Kimia Tk. Kabupaten Th. 2012
  2. Nominasi Peserta Karya Tulis Peneliti Belia Tk. Nasional Asia Th. 2012
  3. Juara 1 Lomba Matematika dan Pengetahuan Tk. Propinsi Th. 2012
  4. Juara 1 Olimpiade Biologi Tk. Kabupaten Th. 2013
  5. Juara 2 Lomba Perkoperasian Tk. Kabupaten Tahun 2013
  6. Juara 1 Olimpiade Kimia Tk. Kabupaten Th. 2014
  7. Juara 1 dan 3 Olimpiade Geografi Tk. Kabupaten Th. 2014
  8. Juara 2 dan 3 Olimpiade Matematika Tk. Kab. Th. 2014
  9. Juara 3 Olimpiade Astronomi Tk. Kabupaten Th. 2014
  10. Juara 2 Lomba Debat Bahasa Inggris Tk. Kab. Th. 2014
  11. Juara 1 FLS2N Seni Kriya Tk. Propinsi Th. 2014
  12. Juara 2 FLS2N Tari Berpasangan Tk. Propinsi Th. 2014
  13. Juara 2 FLS2N Drama Tk. Propinsi Th. 2014

Prestasi Non Akademik

  1. Juara 1 Seni Kriya Tk. Nasional Th. 2010
  2. Juara 1 Teater Tk. Kabupaten Th. 2011
  3. Juara 1 Basket Putra dan Putri Tk. Kabupaten Th. 2012
  4. Juara 1 MTQ Tk. Propinsi Th. 2013
  5. Juara 1 Seni Kriya Putra Tk. Propinsi Th. 2014
  6. Juara 3 Seni Kriya Putri Tk. Propinsi Th. 2014
  7. Juara 2 Tari Berpasangan Tk. Propinsi Th. 2014
  8. Juara 2 Film Sederhana Tk. Kabupaten Th. 2014
  9. Juara 3 Baca Puisi Tk. Kabupaten Th. 2014
  10. Juara 3 Teater Tk. Propinsi Th. 2014

Alumni

Pranala luar

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 5

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Trying to get property of non-object

Filename: wikipedia/wikipediareadmore.php

Line Number: 70

 

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined index: HTTP_REFERER

Filename: controllers/ensiklopedia.php

Line Number: 41