Renang pada Olimpiade Musim Panas 1908 |
---|
|
Lokasi | Stadion White City London |
---|
Tanggal | 13–25 Juli 1908 |
---|
Jumlah disiplin | 6 |
---|
Peserta | 100 dari 14 negara |
---|
|
Renang pada Olimpiade Musim Panas 1908 adalah pelaksanaan cabang olahraga renang pada penyelenggaraan Olimpiade Musim Panas 1908. Kompetisi pada cabang olahraga ini berlangsung di Stadion White City, London. Edisi ini menjadi Olimpiade pertama, di mana kolam 100 meter dibangun secara khusus. Sebelumnya, cabang olahraga renang dilaksanakan di perairan terbuka. Edisi ini menandingkan 6 nomor. 100 atlet dari 14 negara bertanding dalam edisi ini.
Peserta
100 atlet dari 14 negara bertanding dalam edisi ini.
Perolehan medali
Klasemen medali
* Tuan rumah penyelenggara (Britania Raya)
Peraih medali
Referensi
Pranala luar