Rasputin (lagu)

"Rasputin"
Singel oleh Boney M.
dari album Nightflight to Venus
Sisi-B"Never Change Lovers in the Middle of the Night" (Eropa, Australia, Meksiko, Jepang, Kolombia, Kanada, Selandia Baru)
"Heart of Gold" (Brasil)
"Nightflight to Venus" (Polandia, Chili)
"Painter Man" (Eropa, Turki, Yugoslavia, Madagaskar, Bolivia, India)
"He Was a Steppenwolf" (Rhodesia, AS, Afrika Selatan)
Dirilis28 Agustus 1978
DirekamMei 1978
Genre
Durasi4:43
Label
Pencipta
ProduserFarian
Kronologi singel Boney M.
"Rivers of Babylon" / "Brown Girl in the Ring"
(1978)
"Rasputin"
(1978)
"Mary's Boy Child – Oh My Lord"
(1978)
Video musik
"Rasputin" (Sopot Festival 1979) di YouTube

"Rasputin" adalah sebuah lagu oleh kelompok musik disko dan pop berpusat di Jerman Boney M.. Lagu ini dirilis pada tanggal 28 Agustus 1978 sebagai singel kedua dari album studio ketiga mereka yang berjudul Nightflight to Venus (1978). Lagu yang ditulis oleh pencipta kelompok Frank Farian, bersama dengan George Reyam and Fred Jay, ini mengisahkan tentang Grigori Rasputin yang merupakan seorang penasihat dan teman untuk Tsar Nikolai II dari Rusia beserta keluarganya pada awal abad ke-20. Lagu ini menggambarkan pula Rasputin sebagai sosok playboy, penyembuh mistis, serta manipulator politik.

Referensi

Pranala luar